SuaraKalbar.id - Beberapa waktu lalu sebuah akun sosial media Twitter yang cukup mengejutkan menjadi perbincangan hangat warganet.
Lewat unggahan yang dibagikan oleh akun menfess @askrlfess di Twitter, terlihat dibagikan sebuah cuitan untuk mengajak para warganet melaporkan sebuah akun yang memiliki fetish aneh kepada pihak Twitter agar ditindaklanjuti.
"Guys tolong bantu report (laporkan) dong. Asli serem banget fetishnya," tulis @askrlfess, dikutip Jumat (23/9/2022).
Dalam cuitan tersebut, disertai pula tangkapan layar yang menunjukan sebuah akun yang mengakui dirinya mengidap fetish necrophilia atau kelainan seksual yang memiliki hasrat kepada mayat.
Baca Juga: Ade Armando: Puan Maharani Tidak Layak Jadi Presiden, Warganet: Lagi di Jalan yang Benar Nih !
"Suka foto jenazah perempuan, necrophilia," tulis pemilik akun pada tangkapan layar tersebut.
Tak hanya itu, terlihat pula pada tangkapan layar tersebut sang pemilik akun fetish tersebut sempat mengunggah sebuah potret jenazah perempuan dengan emoticon cinta.
Cuitan @askrlfess lantas viral, tak sedikit netizen yang terlihat cukup geram dengan dang pemilik fetish necrophilia tersebut hingga memberikan berbagai kecaman.
"Njir stres banget, yaAllah udah ga habis pikir lagi sama petas petis petas petis aneh kayak gini," tulis @git****
"Itu orang bikin aku gak ngotak. Ini harus dilaporin ke pihak berwajib," ketik @awr****
"Gila udah mati aja masih gak aman, stress banget," tambah @jam****
Fetish sendiri diketahui sebagai kelainan seksual yang membuat penderitanya memiliki gairah terhadap benda mati atau sesuatu yang tak hidup. Sayangnya belum ada kabar oleh para ahli mengenai fetish yang menyebutkan penderitanya dapat disembuhkan dengan pengobatan.
Kontributor: Maria
Berita Terkait
Tag
Terpopuler
- Ogah Ikut Demo Besar-besaran Ojol di Jakarta 20 Mei, KBDJ: Kami Tetap Narik Cari Rezeki!
- 10 Mobil Bekas di Bawah Rp100 Jutaan: Kabin Lapang, Keluaran Tahun Tinggi
- 8 Rekomendasi Sunscreen Mengandung Vitamin C, Ampuh Hilangkan Noda Hitam
- 7 Sunscreen Mengandung Salicylic Acid, Ampuh Atasi Jerawat dan Kulit Berminyak
- Kritik Suporter PSS ke Manajeman Viral, Bupati Sleman: Ya Harus segera Berbenah
Pilihan
-
Honda Cari Bibit Pembalap Muda di Ajang HDC
-
Profil Pemilik Rupiah Cepat, Pinjol Viral yang Disorot Publik Ternyata Dikuasai Asing
-
5 HP Murah Rp2 Jutaan Layar AMOLED: RAM Besar, Kamera Resolusi Tinggi
-
Mau Wajah Glowing? Inilah Urutan Menggunakan Skincare Malam yang Tepat
-
7 Brand Skincare Korea Terbaik, Auto Bikin Kulit Mulus Harga Mulai Rp19 Ribu
Terkini
-
Harga Emas Meroket! Ada yang Melonjak Hingga Rp1,9 Juta per Gram, Ini Daftar Lengkapnya
-
Tips Menabung Haji bagi Petani Sawit Kalbar, Berangkat ke Tanah Suci dari Hasil Kebun
-
Tips Menabung Haji 5 Tahun Langsung Berangkat ke Tanah Suci
-
Pemkot Pontianak Hadirkan Pasar Murah Jelang Idul Adha, Cek Jadwal dan Lokasinya di Sini!
-
Desa BRILiaN Hargobinangun Kelola Sampah Digital dan Pariwisata, UMKM Tumbuh Bersama BRI