SuaraKalbar.id - Kabar penangkapan Kapolda Jawa Timur Irjen Pol. Teddy Minahasa terkait dugaan kasus narkoba menggegerkan publik.
Saat ini di media sosial twitter, 'Perang Bintang' menjadi trending topic berkaitan dengan warganet yang mulai ramai menanggapi kabar tersebut.
Sejumlah netizen bertanya-tanya apakah kabar penangkapan Teddy Minahasa ada hubungannya dengan 'Geng Ferdy Sambo'.
Isu Perang Bintang ini pun bergulir liar di media sosial twitter. Babe Cabita, salah satu stand up komedian ternama Indonesia, juga turut membuat cuitan terkait perang bintang ini.
Baca Juga: Jokowi Kumpulkan Semua Kapolda dan Kapolres di Istana, Anggota DPR: Jangan Cuma Seremonial Belaka
"Perang bintang dimulai, saling sikut membuka bobrok masing masing. Mantap, semoga tinggal yang bersih dan lurus aja yg pegang jabatan" kata Babe Cabita dikutip dari unggahan twitter @babecabiita pada Jumat (14/10/2022).
Cuitan Babe pun segera mendapatkan respon dari netizen lain.
"Saling gigit,semoga kebenaran segera terungkap,dan kasus kanjuruhan juga ada titik terang. Jgn lupa sambo jg" kata @man***.
"Tapi biasanya yang bersih dan lurus jadi kambing hitamnya be" ujar akun @dan*** pesimis.
Sebelumnya, Wakil Ketua Komisi III DPR RI Ahmad Sahroni mengaku turut mendengar kabar penangkapan Kapolda Jatim Teddy Minahasa tersebut.
"Sementara diduga benar, kalau tidak salah terkait narkoba," kata Sahroni saat dikonfirmasi di Jakarta, Jumat.
Berita Terkait
-
Kapolri Bantah Isu Jurnalis Asing Wajib Punya Surat Keterangan untuk Meliput di Indonesia
-
6 Rekomendasi Tempat Wisata Viral di Bandung, Cocok untuk Liburan Keluarga
-
Kasus Pagar Laut Dikembalikan ke Mabes Polri, Pakar Harapkan Aktor Kelas Kakap Ikut Dijerat Hukum
-
Viral! Kawasan Wisata Pantai Anyer Penuh Manusia, Niat Healing Malah Pusing
-
Asal Usul Walid, Lagi Ramai Disebut di TikTok sampai Trending di X
Tag
Terpopuler
- Kode Redeem FF SG2 Gurun Pasir yang Aktif, Langsung Klaim Sekarang Hadiahnya
- Pemain Keturunan Indonesia Statusnya Berubah Jadi WNI, Miliki Prestasi Mentereng
- Pemain Keturunan Indonesia Bikin Malu Raksasa Liga Jepang, Bakal Dipanggil Kluivert?
- Jika Lolos Babak Keempat, Timnas Indonesia Tak Bisa Jadi Tuan Rumah
- Ryan Flamingo Kasih Kode Keras Gabung Timnas Indonesia
Pilihan
-
Masjid Agung Sleman: Pusat Ibadah, Kajian, dan Kemakmuran Umat
-
Ranking FIFA Terbaru: Timnas Indonesia Meroket, Malaysia Semakin Ketinggalan
-
Duel Kevin Diks vs Laurin Ulrich, Pemain Keturunan Indonesia di Bundesliga
-
Daftar Lengkap 180 Negara Perang Dagang Trump, Indonesia Kena Tarif 32 Persen
-
Detik-detik Jose Mourinho Remas Hidung Pelatih Galatasaray: Tito Vilanova Jilid II
Terkini
-
Penghargaan The Asset Triple A: BRI Jadi Pemenang Best Issuer for Sustainable Finance
-
10 Wisata di Kalimantan Barat yang Cocok Dikunjungi Saat Libur Lebaran
-
Detik-Detik Perkelahian Maut di Sungai Rengas yang Membuat Pemuda 24 Tahun Meregang Nyawa
-
Tips Menjaga Konsistensi Ibadah Setelah Ramadan dan Pentingnya Puasa Syawal
-
BRImo Hadirkan Kemudahan Transaksi Digital Sepanjang Libur Lebaran 2025