SuaraKalbar.id - Usai beberapa waktu mendekam dalam jeruji besi, selebriti Nikita Mirzani dikabarkan kerap meneraktir sekitar 700 orang napi tahanan yang berlokasi di Rutan Serang, Banten.
Lewat cuplikan yang dibagikan oleh akun sosial media @gosipnyinyir2, terlihat sahabat dekat Nikita Mirzani, Fitri Salhuteru, menjelaskan kondiri terbaru sahabatnya yang tengah berdiam dibalki sel tahanan tersebut.
Lewat video call, Fitri menjelaskan bahwa Nikita cukup sehat dan baik saat berada di dalam sel. Bahkan, selebriti yang dikenal dengan ucapannya yang cukup pedas tersebut juga diketahui kerap kali membelikan makanan untuk para napi, ketika dirinya ingin makan sesuatu yang tak bisa ia dapatkan di dalam sel.
“Kondisi Niki disana Alhamdullillah sehat, baik-baik saja. Setiap hari dia beli makanan rata-rata untuk tahanan semua disana 700 orang,” ucap Fitri, dikutip Kamis (3/11/2022).
Baca Juga: Viral! Bisnis Sewa Pacar di Indonesia, Tertarik?
Beberapa waktu lalu, memang sempat viral pemberitaan mengenai Nikita yang ingin memakan pizza namun turut memikirkan nasib para tahanan lain sehingga dirinya kemudian berinisiatif meminta para rekannya untuk memborong pizza agar cukup disantap juga oleh para napi lainnya.
Namun ternyata tak cukup sampai disitu, menurut Fitri banyak pula makanan lainnya yang turut Nikita beli setiap harinya agar bisa disantap bersama para napi lain, misalnya permintaan makan siang Nikita beberapa waktu lalu yang meminta untuk dibelikan nasi padang sebanyak 700 porsi.
“Begitu saya kesana kemarin, ‘Niki mau makan siang apa?’, ‘Aku mau nasi padang tapi aku mau makan sama semua tahanan’, aku kan bingung ya. Aku tanya tahanan disini ada berapa, 700 orang katanya. Yaudah aku suruh staff aku keliling ke restoran Padang dan sampai habis itu sekota Serang restoran Padang,” tawa Fitri.
Fitri menambahkan, tujuan Nikita melakukan hal tersebut agar banyak orang yang semakin menyayangi Nikita atas kebaikan yang ia lakukan walau tak peduli dimanapun lokasi mereka berada.
Unggahan tersebut lantas viral dan cukup banyak menarik perhatian publik, tak sedikit netizen yang terlihat memberikan berbagai pujian atas sikap yang dilakukan oleh Nikita walau juga sambil memberikan kalimat satir.
“Alhamdullillah, makin lama makin bagus Nyai, supaya tahanan yang lain pada makan enak terus ya,” tulis @jus***
Berita Terkait
-
Cara Beli Acne Patch Bentuk Kecoa yang Viral, Apa Manfaatnya?
-
Grobogan Bukan Cuma Sawah, Ini 5 Kuliner Tersembunyi yang Wajib Dicoba
-
Ayu Aulia Bongkar Perjanjian Hitam Putih Ridwan Kamil-Lisa Mariana: Ada USG dan Chat
-
Innalillahi... Titiek Puspa Meninggal: Ucapan Duka Banjiri Media Sosial
-
Lisa Mariana Dulu Vs Sekarang: Perubahan Drastis Model yang Ngaku Jadi Simpanan Ridwan Kamil
Tag
Terpopuler
- Jadwal Pemutihan Pajak Kendaraan 2025 Jawa Timur, Ada Diskon hingga Bebas Denda!
- Pemain Keturunan Maluku: Berharap Secepat Mungkin Bela Timnas Indonesia
- Rekrutmen Guru Sekolah Rakyat Sudah Dibuka? Simak Syarat dan Kualifikasinya
- 10 Transformasi Lisa Mariana, Kini Jadi Korban Body Shaming Usai Muncul ke Publik
- Marah ke Direksi Bank DKI, Pramono Minta Direktur IT Dipecat hingga Lapor ke Bareskrim
Pilihan
-
Dari Sukoharjo ke Amerika: Harapan Ekspor Rotan Dihantui Kebijakan Kontroversial Donald Trump
-
Sekantong Uang dari Indonesia, Pemain Keturunan: Hati Saya Bilang Iya, tapi...
-
Solusi Pinjaman Tanpa BI Checking, Ini 12 Pinjaman Online dan Bank Rekomendasi
-
Solusi Aktivasi Fitur MFA ASN Digital BKN, ASN dan PPPK Merapat!
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan RAM 8 GB, Terbaik untuk April 2025
Terkini
-
Rute dari Pontianak ke Danau Sentarum Kapuas Hulu, Lengkap dengan Pilihan Transportasi
-
Rute Pontianak ke Singkawang: Jarak, Durasi, hingga Moda Transportasi
-
Pontianak ke Putussibau: Jarak, Waktu Tempuh, dan Pilihan Transportasinya
-
Rumah Kosong Sejak Sebelum Ramadan, Ini Kata Ketua RT soal Keluarga Priguna Anugerah di Pontianak
-
Rumah Dokter PPDS Priguna di Pontianak Tampak Kosong, Ini Kata Tetangga