SuaraKalbar.id - Objek wisata di Aruk, Kabupaten Sambas, Provinsi Kalimantan Barat (Kalbar) kini menjadi salah satu tujuan favorit para wisatawan untuk menikmati indahnya air terjun dan sejumlah pemandangan alam lainnya.
"Saat ini air terjun dan aliran Sungai Bandong di Aruk ramai dikunjungi saat hari libur termasuk saat Lebaran ini," ungkap salah satu pengunjung, Zunaidi di Sambas, Senin (24/4/2023).
Menurut Zunaidi, alam di Aruk sangat menawan. Keinginan mengunjungi tempat tersebut juga semakin tinggi karena akses untuk ke sana sudah mulus.
"Selain alam di sini sangat menarik, juga akses jalan negara perbatasan yang sudah mulus," ungkapnya.
Baca Juga: Masih Jadi Tempat Wisata Favorit Lebaran, Pengunjung Ancol Tembus 109 Ribu
Menurutnya, hadirnya negara di perbatasan yakni Aruk, Sambas-Sarawak, Malaysia melalui pembangunan infrastruktur semakin membuat daerah maju, termasuk pada sektor pariwisata.
"Selain berwisata di sini kami bisa melihat pembangunan di perbatasan berupa PLBN (Pos Lintas Batas Negara) Aruk dengan megah. Kawasan PLBN sangat menarik dan menjadi kebanggaan," katanya lagi.
Di daerah Aruk, masyarakat bisa bermandi ria di Sungai Bandung. Selain itu, terdapat juga Air Terjun Riam Merasap. Kedua objek wisata tersebut ramai dikunjungi saat libur seperti Lebaran.
Dari pusat ibu kota Kabupaten Sambas, untuk ke Aruk hanya butuh sekitar dua jam. Jalan yang mulus dengan status jalan negara membuat daerah tersebut menjadi akses utama ke negara tetangga. (antara)
Baca Juga: Wong Purbalingga Bisa Balik Mudik Gratis, Ini Jadwal Keberangkatan dan Cara Mendaftarnya
Berita Terkait
Terpopuler
- Selamat Tinggal Jordi Amat
- Sosok Pengacara Paula Verhoeven, Adabnya di Podcast Jadi Perbincangan
- Mobil Bekas Eropa Murah di Bawah Rp50 Juta, Ini Rekomendasinya Lengkap dengan Spesifikasi dan Pajak
- Daftar Kode Redeem FF Token SG2 Terbaru, Lengkap Sepanjang April 2025
- 12 Potret Rumah Mewah Luna Maya: Usung Modern Tropis, Pakai Listrik 33 Ribu Watt
Pilihan
-
Lulu Hypermarket BSD Milik Muslim Kaya Bangkrut, Punya Harta Rp 93 Triliun
-
Investor Batalkan Proyek Baterai EV Indonesia, Investasi Lebih dari Rp300 T Lenyap
-
Lulu Hypermarket BSD Tutup 30 April 2025, Sisa Barang Diskon 90 Persen
-
Glowing Seketika, Ini 5 Cara Memutihkan Wajah dalam 5 Menit
-
20 Fakta Liverpool Juara Liga Inggris: Arne Slot Meneer Pertama
Terkini
-
Rebut Saldo Dana Kaget Hari Ini, Klaim Sebelum Kehabisan!
-
Tips Cara Lolos Pengajuan KUR BRI Online
-
Berkembang Berkat BRI, Serius Pangan Nusantara: Kami Makin Termotivasi Go International
-
Bahaya Pinjaman Online, Waspadai Risiko di Balik Kemudahan
-
Promo Indomaret Pontianak! Manfaatkan Program Tebus Member Periode 1730 April 2025