SuaraKalbar.id - Jamaludin (36), ditemukan bersimbah darah di jalan Hidayat, tepatnya di samping Hotel Garuda Pontianak pada Selasa (13/06/2023) dini hari sekitar pukul 01.30.
Abang ipar korban, Muhammad Syafidin mengatakan, pertama kali mendapat informasi meninggalnya korban dari anaknya sekitar pukul 03:00 WIB.
“Anak saya memberitahu jika udin meninggal sehingga kami langsung datang melihat dia,” kata Syafidin, melansir Suarakalbar.co.id, jaringan suara.com.
Sementara kakak kandung korban, Nuriati mengaku bahwa pihak keluarga tidak mengetahui penyebab korban meninggal.
Baca Juga: Beredar Status WA Baju Bekas Sitaan Buat Lebaran, Pihak Kepolisian Identifikasi Sang Penyebar
Bahkan dirinya mengetahui sang adik telah meninggal dunia mendapat informasi korban meninggal berdasarkan informasi dari teman korban yang memberitahui jika udin meninggal karna ditikam.
Ia pun berharap, agar pelaku segera dapat ditemukan dan mendapat hukuman yang setimpal.
“Kami berharap, pihak kepolisian bisa mengungkap kasus ini dengan cepat dan pelaku dapat segera ditemukan guna mempertanggungjawabkan perbuatanya,” kata Nuriati.
Sebelum dinyatakan meninggal, korban sempat dibawa ke RS Yarsi Pontianak, untuk mendapat perawatan intensif.
Namun saat ini, jasad korban dibawa ke RS Anton Sujarwo Pontianak guna menjalani proses autopsi dan mengetehui penyebab meninggalnya.
Baca Juga: Astaga! Dukun Pengganda Uang di Banjarnegara Kubur Korban dengan Pacarnya dalam Satu Lubang
Pihak kepolisian juga masih terus melakukan pengembangan dan penyelidikan terkait pelaku pembunuhan tersebut.
Berita Terkait
-
Terkait Mahasis PCR Meninggal Dunia Akibat Tenggelam, 14 Saksi Termasuk Kepala Prodi Diperiksa
-
Mayat Dalam Karung di Kolong Tol Marunda Korban Pembunuhan, Polisi: Ada Indikasi Kekerasan di Jasad Korban
-
Inara Rusli Hadiri Pemeriksaan atas Kasus Dugaan Perzinaan Terhadap Virgoun
-
Konser Coldplay di Jakarta Ternyata Belum Kantongi Izin Pihak Kepolisian
-
Bikin Haru! Anak Korban Pembunuhan Ayah Kandung Sempat Tulis Surat Perpisahan, Begini Isinya
Tag
Terpopuler
- 8 Rekomendasi Mobil Bekas Murah Tipe MPV Mei 2025: 7-Seater Harga Mulai Rp30 Jutaan, Pajak Miring
- 3 Pihak Blak-blakan Beri Dukungan untuk Yuran Fernandes, Komdis PSSI Revisi Hukuman
- Rekomendasi 5 Mobil Bekas Murah Meriah untuk Ibu Muda yang Super Aktif! Mulai 65 Jutaan
- Olla Ramlan Resmi Umumkan Lepas Hijab: Pilihan Terbaik Bukan yang Bikin Kita Nyaman
- 10 Pemain Keturunan Bisa Dinaturalisasi Demi Timnas Indonesia Lolos Olimpiade 2028
Pilihan
-
Hasil BRI Liga 1: Semen Padang Imbang, Dua Degradasi Ditentukan di Pekan Terakhir!
-
Pantas Dipanggil ke Timnas Indonesia, Patrick Kluivert Kirim Whatsapp Ini ke Ramadhan Sananta
-
BREAKING NEWS! Kaesang Pangarep Kirim Isyarat Tinggalkan Persis Solo
-
Danantara Mau Suntik Modal ke Garuda Indonesia yang 'Tergelincir' Rugi Rp1,2 Triliun
-
5 Pilihan HP Murah RAM Besar: Kamera 50 MP ke Atas, Baterai Tahan Lama
Terkini
-
Desa BRILiaN Hargobinangun Kelola Sampah Digital dan Pariwisata, UMKM Tumbuh Bersama BRI
-
SPMB 2025 Kota Pontianak, Ini Daftar Sekolah yang Buka Jalur Domisili untuk Siswa Luar Kota
-
Kalbar Akan Bentuk 2.038 Koperasi Merah Putih, Ini Syarat Untuk Jadi Anggota dan Raih Manfaatnya!
-
Pengundian Dilakukan Transparan, Para Pemenang Menerima Hadiah BRImo FSTVL 2024
-
Mengungkap Sejarah Suku Dayak, Dari Rumah Panjang Hingga Mitos Panglima Burung