SuaraKalbar.id - Hari ini pertandingan semifinal Piala Asia U23 Indonesia vs Uzbekistan akan berlangsung di Stadion Abdullah bin Khalifa pada Senin (29/04/2024) pukul 21.00 WIB.
Menyambut pertandingan tersebut, sejumlah lokasi di Indonesia khususnya pada Provinsi Kalimantan Barat (Kalbar) menggelar kegiatan nonton bersama atau nobar demi mendukung timnas Indonesia.
Bagi masyarakat Kalbar, terdapat beberapa lokasi yang sudah disediakan oleh sejumlah pihak untuk melakukan kegiatan nobar. Berikut 8 lokasi nobar di Kalbar:
1. Pontianak
Halaman Kantor Gubernur Kalbar
Mulai pukul 20.00 WIB
2. Kubu Raya
Aula Kantor Bupati Kubu Raya
Mulai pukul 20.00 WIB
3. Landak
Pendopo Ketua DPRD Landak
Mulai pukul 20.00 WIB
Baca Juga: 4 Lokasi Nobar Timnas Indonesia vs Uzbekistan Semifinal Piala Asia U-23 di Pontianak
4. Sambas
Rumah dinas Bupati Sambas
Mulai pukul 20.30 WIB
5. Singkawang
Omni Cafe, Jalan Tani
Mulai pukul 21.00 WIB
6. Sanggau
Halam Polres Sanggau
Mulai pukul 21.00 WIB
7. Sintang
Halaman kantor Bupati Sintang
Mulai pukul 21.00 WIB
8. Ketapang
Halaman kantor Bupati Ketapang
Mulai pukul 20.30 WIB
Demikian informasi mengenai lokasi nobar pertandingan semifinal Piala Asia U23 Indonesia vs Uzbekistan. Semoga bermanfaat!
Kontributor : Maria
Berita Terkait
-
4 Lokasi Nobar Timnas Indonesia vs Uzbekistan Semifinal Piala Asia U-23 di Pontianak
-
Bikin Konten Cewek Idaman Welber Jardim, Akun Timnas Indonesia Dihujat Warganet
-
Gabung Latihan di Jerman, Dua Pemain Diaspora Jadi Amunisi Timnas Indonesia U-17 di Piala Dunia U-17 2023
-
Menerka Alasan Shin Tae-yong Tak Panggil Stefano Lilipaly Jelang Laga Timnas Indonesia vs Brunei
-
Langsung Gacor usai Sembuh dari Cedera, Shayne Pattynama Bawa Viking FK Kokoh di Puncak Klasemen Liga Norwegia
Terpopuler
- Pelatih Argentina Buka Suara Soal Sanksi Facundo Garces: Sindir FAM
- Kiper Keturunan Karawang Rp 2,61 Miliar Calon Pengganti Emil Audero Lawan Arab Saudi
- Usai Temui Jokowi di Solo, Abu Bakar Ba'asyir: Orang Kafir Harus Dinasehati!
- Ingatkan KDM Jangan 'Brengsek!' Prabowo Kantongi Nama Kepala Daerah Petantang-Petenteng
- Seret Nama Mantan Bupati Sleman, Dana Hibah Pariwisata Dikorupsi, Negara Rugi Rp10,9 Miliar
Pilihan
-
Omongan Menkeu Purbaya Terbukti? Kilang Pertamina di Dumai Langsung Terbakar
-
Harga Emas Antam Terpeleset Jatuh, Kini Dibanderol Rp 2.235.000 per Gram
-
Roy Suryo Ikut 'Diseret' ke Skandal Pemalsuan Dokumen Pemain Naturalisasi Malaysia
-
Harga Emas Hari Ini: Antam Naik Lagi Jadi Rp 2.338.000, UBS di Pegadaian Cetak Rekor!
-
Puluhan Siswa SD di Agam Diduga Keracunan MBG, Sekda: Dapurnya Sama!
Terkini
-
Hadir di Medan, Regional Treasury Team BRI Tawarkan Solusi Keuangan Lengkap bagi Dunia Usaha
-
Hari Sungai Sedunia, BRI Satukan Generasi Muda Jaga Sungai Jaga Kehidupan
-
BRImo Naik Daun! 43,9 Juta Pengguna Nikmati Layanan Digital BRI
-
Kopi Toejoean Manfaatkan Biji Kopi Nusantara Lokal Maupun Distributor
-
Naik Kelas, UMKM Fashion Bandung Makin Dikenal Lewat Rumah BUMN BRI