SuaraKalbar.id - Beberapa waktu lalu viral aksi perundungan yang dilakukan sejumlah wanita kepada seorang rekan kerjanya yang berlokasi di Sentap, Ketapang, Kalimantan Barat.
Kini diketahui pelaku kembali viral di sosial media karena menyatakan permintaan maafnya, salah satunya lewat unggahan yang dibagikan akun @gosippontianak pada Senin (27/05/2024).
Lewat unggahan yang dibagikan, enam orang wanita yang diduga sebagai pelaku dari aksi bully tersebut tampak menyatakan permohonan maaf.
"Kami minta maaf atas perbuatan yang tidak menyenangkan. Kami berjanji tidak akan mengulangi lagi," ujar seorang perwakilan pelaku.
Baca Juga: Viral Pencurian Anjing di Kubu Raya, Pelaku Gunakan Makanan Beracun
Permintaan maaf tersebut tampak dinyatakan secara lisan maupun tertulis oleh para pelaku dengan melampirkan bukti surat bermaterai yang telah dibuat.
Selain itu, mereka menyebutkan tak segan akan menerima sanksi jika kembali melakukan hal serupa.
"kalau kami mengulangi lagi, kami siap menerima sanksi," pungkasnya.
Permintaan maaf tersebut lantas viral dan kembali menarik perhatian publik. Lewat kolom komentar tak sedikit netizen tampak dibuat geram dengan para pelaku yang hanya bisa menyampaikan permohonan maaf tanpa menerima hukuman.
"Cuma minta maaf, gak serulah," ketik netizen.
Baca Juga: Wanita di Ketapang Dibully Rekan Kerja, Dipukul dan Dipaksa Makan
"Kami minta maaf, kalo kami mengulangi lagi kami minta maaf lagi," ketik netizen.
"Minimal masuk sel," tuli netizen.
"Barulah minta maaf kemarin ketawa-ketawa macam udah jago," sindir netizen.
Kontributor : Maria
Berita Terkait
-
Viral Belanja Jutaan di PIM Pakai M-Banking Palsu, Cewek Hijab 'Pengedit Andal' Dicokok di Hotel OYO
-
Profil UD Sentoso Seal, Distributor Oli yang Tahan Ijazah dan Potong Gaji Karyawan Jika Salat Jumat
-
Jualan Bakso dengan Gerobak? Sorry, di Kalimantan Sudah Pakai Avanza!
-
Pasien Speak Up tentang Kelakuan Oknum Dokter Nambah Lagi, Kali ini Terjadi di Malang
-
Mengenal Pencipta Lagu 'Stecu Stecu', Kini Viral di TikTok Usai Dibawakan Faris Adam
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Jay Idzes Ditunjuk Jadi Kapten ASEAN All Star vs Manchester United!
- Kejutan! Justin Hubner Masuk Daftar Susunan Pemain dan Starter Lawan Manchester United
- Sosok Pria di Ranjang Kamar Lisa Mariana Saat Hamil 2021 Disorot: Ayah Kandung Anak?
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
Pilihan
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
-
BREAKING NEWS! Indonesia Tuan Rumah Piala AFF U-23 2025
-
Aksi Kamisan di Semarang: Tuntut Peristiwa Kekerasan terhadap Jurnalis, Pecat Oknum Aparat!
-
Belum Lama Direvitalisasi, Alun-alun Selatan Keraton Solo Dipakai Buat Pasar Malam
-
IHSG Susah Gerak, Warga RI Tahan Belanja, Analis: Saya Khawatir!
Terkini
-
DANA Kaget Spesial Hari Ini: Klaim Saldo Gratis Langsung Masuk Dompetmu!
-
Saldo DANA Gratis Masih Tersedia! Segera Klaim Melalui Dana Kaget Hari Ini
-
Raih Euromoney Private Banking Awards 2025, BRI Terapkan Strategi Investasi Adaptif
-
Ibu Tiri Divonis 20 Tahun Penjara Atas Kematian Nizam: Keluarga Kecewa!
-
Berdayakan Kaum Perempuan, Klasterkuhidupku BRI Tenun Ulos Ini Berjaya Sampai California