Menangis Minta Ampun di Depan Polisi, Aksi Pemuda Ini Viral

Pemuda itu jadi sorotan warganet.

Husna Rahmayunita | Gagah Radhitya Widiaseno
Sabtu, 28 November 2020 | 20:27 WIB
Menangis Minta Ampun di Depan Polisi, Aksi Pemuda Ini Viral
Pemuda mencoba merayu polisi untuk mengembalikan motornya yang disita (Instagram)

"Tidak, pak." ujar pemuda tersebut.

"Kenapa?" balas polisi yang mencoba memberi pemahaman ke pemuda tersebut.

"Saya nyari yang murah pak." balas pemuda tersebut.

Aksi ini menjadi viral di media sosial dan mendapatkan tanggapan dari warganet di kolom komentar.

Baca Juga:Polisi Menduga Kekerasan di Desa Lemban Tongoa Dilakukan MIT Poso

"Liat yang nangis jadi pengen ketawa..." cuit @iiswans1***.

"Mau ketawa tapi takut dosa..." tulis @basukimar***.

Untuk melihat video selengkapnya, klik DI SINI!

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

Lifestyle

Terkini