“Mereka yg katanya ngotot pengen #Pandemicexit tp mereka juga yg kagak taat anjuran prokes Wajah tersenyum dengan air mata mereka yg katanya langsung terdampak PPKM tp mereka juga yg terus menciptakan potensi penularan Mengembuskan napas Lelaaah tsaaay….” Tulis akun @meinovakanita menanggapi cuitan tersebut.
Perlu diketahui, pasien positif yang dirawat di Wisma Atlet mengalami peningkatan. Kepala Penerangan Komando Gabungan Wilayah Pertahanan I Kolonel Marinir Aris Mudian mengatakan, pasien positif COVID-19 yang dirawat di Rumah Sakit Darurat COVID-19 (RSDC) Wisma Atlet Kemayoran kini berjumlah 4.970 orang. Padahal, pada pekan sebelumnya, Rabu (26/1/2022), pasien COVID-19 yang memperoleh rawat inap di Wisma Atlet Kemayoran sebanyak 2.946 orang.
- 1
- 2