SuaraKalbar.id - Diduga tepergok saat mencuri, seorang wanita mendadak pura-pura pingsan di dalam toko. Aksinya terekam kamera dan videonya viral di media sosial.
Video itu salah satunya dibagikan oleh akun Instagram @pontianakviral belum lama ini. Sejak dibagikan video tersebut telah ditonton lebih dari empat ribu kali.
Dalam rekaman singkat yang beredar, tampak seorang perempuan yang memakai kaus berwarna biru dan celana jeans selutut terkapar di lantai dalam kondisi memejamkan mata.
Ia disebut-sebut baru saja mengutil bedak di dalam toko. Namun mendadak pingsan setelah ketahuan.
Baca Juga: Karena Ini, Ketua DPR RI Puan Maharani Akan Dipolisikan Pemuda Minang
Tak diketahui pasti kronologinya, saat itu sejumlah warga terlihat berkerumun di sekitar lokasi.
Beberapa orang dari mereka tampak tersenyum melihat menyaksikan ulah wanita yang pura-pura pingsan.
Menurut pengunggah video, peristiwa itu terjadi di salah satu Toko di TPI, Pontianak, Kalimantan Barat.
"Pura pura pingsan saat ketahuan nyuri bedak di salah satu toko di TPI," tulis akun @pontianakviral seperti dikutip Suara.com.
Kontan saja, ulah wanita pura-pura pingsan memantik atensi warganet untuk berkomentar.
Baca Juga: Polisi Belum Mampu Ungkap Pelaku Pembunuhan Jurnalis di Mamuju Tengah
Banyak yang merasa tak habis pikir dengan kelakuan wanita tersebut hingga memberikan komentar kocak.
Berita Terkait
-
Gempar Isu Perselingkuhan Ridwan Kamil, Pengacara Sebut Ada Upaya Pembunuhan Karakter
-
Jadwal Buka Puasa Pontianak dan Sunah-Sunah Berbuka Puasa
-
Kisah Sahabat Nabi yang Pingsan saat Puasa Ramadhan dan Hidayah Qais bin Shirmah
-
Detik-detik Wendi Cagur Pingsan, Mengeluh Dada Sakit Hingga Dibawa Ambulans
-
Kisah Absurd STNK Kekaisaran, Polisi Sampai 'Diperas' Rp5 Triliun
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Sama-sama Bermesin 250 cc, XMAX Kalah Murah: Intip Pesona Motor Sporty Yamaha Terbaru
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
Pilihan
-
Laga Sulit di Goodison Park: Ini Link Live Streaming Everton vs Manchester City
-
Pemain Keturunan Jawa Bertemu Patrick Kluivert, Akhirnya Gabung Timnas Indonesia?
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
-
8 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
Terkini
-
Bye-bye Ribet, BRImo Kini Bilingual, Atur Bahasa Makin Mudah
-
Usaha Lokal Perhiasan Batu Alam Sukses Jangkau Pasar Internasional Berkat Dukungan BRI
-
5 Makna Simbol-Simbol Paskah yang Jarang Diketahui
-
10 Film Paskah Terbaik untuk Menginspirasi Iman dan Harapan
-
DANA Kaget Spesial Hari Ini: Klaim Saldo Gratis Langsung Masuk Dompetmu!