SuaraKalbar.id - Viral di media sosial, foto hasil test pack positif ditawarkan oleh toko online atau online shop.
Toko tersebut menjual barang yang dianggap antimainstream karena tak ditemui di toko lainnya.
Warganet yang melihat penawaran tersebut seketika dibuat bertanya-tanya dengan maksud toko tersebut.
Hasil testpack positif dapat menjadi kebahagiaan tersendiri bagi pasangan yang tengah menunggu kehadiran buah hati. Di sisi lain, ada juga yang kerap iseng menggunakan testpack untuk prank.
Baca Juga: Hanya Sultan yang Mampu, Harga Ayam Geprek Ini Bikin Dompet Bergetar
Dikutip dari cuitan @txtdarionlshop, hasil testpack tersebut juga dijual dalam bentuk foto saja. Harga per foto cukup Rp 10.000.
Meski hasil testpack positif kadang dipakai untuk melakukan prank, ulah penjual ini tetap membuat warganet bingung.
Banyak yang bertanya-tanya apa tujuan si penjual menawarkan foto testpack positif. Ada pula yang menduga jika penjual ini tidak paham dengan cara kerja marketplace tempatnya berjualan.
Sejak dibagikan, cuitan @txtdarionlshop sendiri menjadi viral. Cuitan itu sudah disukai lebih dari 3,6 ribu kali dan mendapat beragam komentar.
"Lalu gunanya screenshot apa?" tanya salah satu komentar.
Baca Juga: Dompet Ayah Warganet Ini Masih Dipakai Meski Sudah Lusuh, Bikin Mewek
"Nggak perlu screenshot, di-download gambarnya juga bisa, tinggal tekan layarnya."
Berita Terkait
-
Kekayaan Megawati Zebua, Anggota DPRD Viral Diduga Cekik Pramugari Wings Air
-
Bocah SMP Mencuri Uang Orang Tua Rp20 Juta Buat Beli iPhone Teman
-
Kejutan Ulang Tahun Nyeleneh, Pria Ini Diberi Sesajen Oleh Temannya
-
Viral Bocah SMP Curi Uang Orang Tua Rp20 Juta Demi Belikan Iphone untuk Pacar
-
Demi Lolos Macet, Pengendara di Makassar Bikin Wali Kota Naik Pitam!
Terpopuler
- Marselino Ferdinan Dicoret Patrick Kluivert! Ini 3 Calon Penggantinya di Timnas Indonesia
- 17 HP Xiaomi Ini Tidak Didukung HyperOS 2.1, Ada Perangkatmu?
- Sebut Pegawai Luhut Sosok Asli di Foto Ijazah UGM, Roy Suryo: Saya Pastikan 99,9 Persen Bukan Jokowi
- 8 Kode Redeem FF Hari Ini 14 April 2025 Masih Aktif Siap Dipakai, Klaim Sekarang!
- Ini Syarat Pemutihan Pajak Kendaraan 2025, Warga Jateng Siap-siap Bebas Denda!
Pilihan
-
Profil Helmy Yahya yang Ditunjuk Dedi Mulyadi jadi Komisaris Independen Bank BJB
-
Aspirasi Tersampaikan, Ini Momen Aksi TPUA di Rumah Jokowi Dikawal Humanis Polresta Solo
-
Dedi Mulyadi Tunjuk Bossman Mardigu dan Helmy Yahya jadi Komisaris Bank BJB
-
Jokowi Akhirnya Tunjukkan Ijazah Asli dari SD sampai Lulus UGM
-
Terima Apa Adanya, Ni Luh Nopianti Setia Menunggu Hingga Agus Difabel Bebas
Terkini
-
Berdayakan Kaum Perempuan, Klasterkuhidupku BRI Tenun Ulos Ini Berjaya Sampai California
-
UMKM Indonesia Tembus Pasar Internasional Lewat FHA-Food & Beverage 2025, Berkat Dukungan BRI
-
Bayar Living Cost Jemaah Haji 2025 Bebas Kendala, Percayakan Kepada Layanan Banknotes SAR dari BRI
-
Hery Gunardi Resmi Menjabat Ketua Umum PERBANAS: Komitmen Baru untuk 20242028
-
BRI Buyback Saham di Tengah Ketidakpastian Ekonomi Global