SuaraKalbar.id - Prakiraan Cuaca Kalimantan Barat untuk hari ini, Sabtu (16/1/2021) diungkap oleh Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG).
Pada pagi hari, BMKG memprediksi cuaca di Kalbar cenderung berawan, kecuali daerah Kapuas Hulu yang diprediksi hujan ringan.
Memasuki siang hari daerah yang diguyur hujan dengan intensitas ringan di antaranya Kayong Utara, Ketapang dan Sambas, sisanya berawan.
Sementara pada malam hari, wilayah yang diperkirakan hujan yakni Sambas dan Sintang.
Adapun untuk suhu di Kalbar cukup variatif, rata-rata berada pada rentang 22 hingga 32 derajat celcius dengan kelembapan udara 60 hingga 100 persen.
Sambas suhunya 23 hingga 30 derajat celcius dengan kelembapan udara 70 hingga 100 persen, Kayong Utara 24 hingga 33 derajat celcius, sedangkan Ketapng 23 hingga 32 derajat celcius.
BMKG mengimbau warga untuk tetap waspada terhadap potensi hujan berdurasi singkat. Selain itu, potensi hujan dengan intensitas lebat di Kabupaten Sambas perlu diwaspadai.
Berikut prakiraan cuaca Kalbar seperti dikutip dari laman BMKG.
Bengkayang: pagi berawan, siang berawan, dan malam berawan.
Baca Juga: Potensi Longsor Bawah Laut, Korban Gempa Majene Dilarang Dekati Pantai
Kapuas Hulu: pagi hujan ringan, siang berawan, dan malam berawan.
Kayong Utara: pagi berawan, siang hujan ringan, dan malam berawan.
Ketapang: pagi berawan, siang hujan ringan, dan malam berawan.
Kubu Raya: pagi berawan, siang berawan, dan malam berawan.
Landak: pagi berawan, siang berawan, dan malam berawan.
Melawi: pagi berawan, siang berawan, dan malam berawan.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
- Jalan Rusak Parah, Warga Kulon Progo Pasang Spanduk Protes: 'Ini Jalan atau Cobaan?'
- 5 Mobil Bekas 80 Jutaan dengan Pajak Murah, Irit dan Nyaman untuk Harian
Pilihan
-
10 Sneakers Putih Ikonik untuk Gaya Kasual yang Tak Pernah Ketinggalan Zaman, Wajib Punya
-
Bursa Saham Indonesia Tidak Siap? BEI Klarifikasi Masalah Data yang Diminta MSCI
-
Menperin Pastikan Industri Susu Nasional Kecipratan Proyek MBG
-
MSCI Melihat 'Bandit' di Pasar Saham RI?
-
Harga Emas di Palembang Nyaris Rp17 Juta per Suku, Warga Menunda Membeli
Terkini
-
7 Lipstik Matte Tahan Lama: Pilihan Terbaik untuk Semua Warna Kulit dan Aktivitas Seharian
-
5 Pilihan Lipstik Terbaik Agar Tampilan Lebih Muda dan Elegan
-
Kue Batang Burok dan Tari Timang Banjar Resmi Jadi Warisan Budaya
-
Status Tersangka Curi Listrik dan Penyalahgunaan Bahan Peledak WN China Liu Xiaodong Tetap
-
Kenapa Parkir di Trotoar Masih Marak? Dishub Pontianak Gelar Razia Gabungan