SuaraKalbar.id - Di media sosial warganet riuh dengan video viral seorang emak-emak ngomel. Dia kesal lantaran memiliki suami yang dinilai terlalu posesif.
Saking kesalnya berulang kali ditelepon, emak-emak itupun memberikan jawaban menohok kepada suaminya.
Ia menyebut perlakuan suaminya beda saat dirinya di rumah dan di luar. Warganet menyebut kisah emak-emak mirip dengan orangtua mereka.
Cerita emak-emak diposesifin suami dibagikan oleh akun Tiktok @cicipelin. Dalam video tersebut, diperlihatkan layar hp milik sang istri yang penuh dengan panggilan tak terjawab dari suami.
"Kalau ada ribut, kalau nggak ada nyariin," ujar sang istri.
"Dicariin, kesepian dia kayaknya," ujar wanita lain yang ada dalam video itu.
"Iya, saya bilang kalau mati aku gimana pih? 'dikubur ceunah'" ucap sang istri menirukan percakpan dengan suaminya.
Kreator video Tiktok itu menyebut adegan tersebut sebagai contoh keseharian dari seorang emak-emak Batak yang punya suami posesif.
"Mamak Batak punya suami posesif be lyke," tulis akun @cicipelin.
Baca Juga: Tak Biasa! Pasangan Pengantin Buat Tradisi Tarik Bunga, Warganet: Jadi Aman
"Padahal nyokap lagi pergi bentar sama gue," ujar akun tersebut.
"Diteleponin mulu sama bapak gue," lanjutnya.
Menanggapi video tersebut, warganet memberikan beragam komentar. Beberapa dari mereka menceritakan pengalaman serupa menghadapi bapak yang posesif terhadap ibu mereka.
"Sama kaya bokap gue, makanya nyokap kalau pergi diem-diem. Kalau ketahuan baru lima menit udah diteleponin. 'Lagi di mana buruan mau hujan' padahal lagi panas terik," tulis akun TheMochi90.
"Sumpah papa gue banget begini wkwkwk nyokap pergi sama gue dari pagi sampai siang, pas balik gue diomelin gara-gara lama banget padahal dia diajak juga nggak mau," tulis warganet dengan akun Kaprikornuz.
Video selengkapnya dapat ditonton di sini.
Berita Terkait
Terpopuler
- Breaking News! PSSI Resmi Umumkan Pelatih Timnas Indonesia
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
- 5 Rekomendasi Cushion Mengandung Skincare Anti-Aging Untuk Usia 40 Ke Atas
- Djarum Buka Suara soal Pencekalan Victor Hartono dalam Kasus Dugaan Korupsi Tax Amnesty
- 5 Smartwatch Terbaik untuk Olahraga dan Pantau Detak Jantung, Harga Mulai Rp300 Ribuan
Pilihan
-
Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
-
Indonesia jadi Raja Sasaran Penipuan Lowongan Kerja di Asia Pasifik
-
Kisah Kematian Dosen Untag yang Penuh Misteri: Hubungan Gelap dengan Polisi Jadi Sorotan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
Terkini
-
BRI Perkuat Sektor Produktif UMKM dengan Penyaluran KUR
-
4 Pejabat KPU Karimun Ditetapkan Jadi Tersangka Korupsi Dana Hibah
-
Kepala Patung Soekarno di Indramayu Miring gegara Tertimpa Tenda
-
Pawai Cap Go Meh 2026 di Pontianak Digelar Setelah Salat Tarawih
-
BRI Perkokoh Kemitraan Strategis dengan SSMS untuk Tingkatkan Skala dan Keberlanjutan Industri Sawit