SuaraKalbar.id - Aldi Taher dan Deddy Corbuzier terlibat saling sindir di media sosial baru-baru ini. Ini bermula saat Aldi Taher menyebut Deddy Corbuzier panjat sosial alias pansos dengan Dinar Candy.
Aldy Taher juga juga menyinggung soal maksiat setelah Dinar Candy jadi bintang tamu podcast 'close the door' yang dipandu Deddy Corbuzier.
Terbaru, Aldi Taher terang-terang menolak jika Deddy Corbuzier akan mengundangnya ke podcastnya. Namun malah dinyinyiri oleh netizen.
Mantan suami Dewi Perssik itu mengaku menolak karena Deddy Corbuzier hingga saat ini belum menghapus video dengan Dinar Candy yang dianggapnya maksiat.
Hal itu disampaikannya lewat Instagram Story-nya pada Minggu (31/1/2021).
"Insya Allah gue nggak akan mau podcast di studionya sampe postingan maksiatnya dihapus," tulisnya seperti dikutip dari Matamata.com.
Di postingan itu, Aldi Taher kembali menjelaskan maksud baiknya hingga menyuruh Deddy menghapus video. Ia bahkan sampai menyinggung-nyinggung soal akhirat.
Menurutnya, ia peduli dengan Deddy dan ingin bertemu dengan mantan host Hitam Putih ini di surga nantinya.
"Jangan-jangan cuma gue doang yang sayang sama dia, ingin berkumpul lagi di syurganya Allah bersama kelak," ungkap Aldi.
Baca Juga: Dituding Maksiat Bareng Deddy Corbuzier, Dinar Candy Sentil Aldi Taher
"Apa cuma si Aldi Taher yang bukan ustadz ini melainkan orang gila ini yang cuma peduli sama beliau," tambahnya.
Selain menolak jika diundang podcast Deddy Corbuzier, Aldi Taher malah ingin membuat podcast sendiri di masjid.
"Insya Allah guenya podcast di mesjid puing biar yang viral bukan," ujarnya.
Sambil mengakui pansos berfaedah, kini ia mengungkapkan sudah mematikan tombol mention di akun Instagramnya.
Postingan Aldi Taher pun kemudian diunggah ulang akun gosip @rumpii_asiik. Banyak netizen yang justru memberikan sindiran pedas ke Aldi Taher. Ada yang menuding, dia terlalu kepedean.
"Lagian siapa juga yang mau ngundang elu," kata netizen.
Berita Terkait
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
Pilihan
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
Terkini
-
Bank Kalbar Targetkan Penyaluran KUR Rp1 Triliun pada 2026
-
Mutasi 19 Kepala Kejaksaan Negeri, Ini Daftar Lengkap Nama-namanya
-
1.046 Huntara di Aceh Timur Disiapkan, Target Ditempati Sebelum Ramadan
-
Pembangunan 35 Kampung Nelayan Ditargetkan Selesai Akhir Januari 2026
-
Waspada! BMKG Rilis Prakiraan Cuaca untuk Sintang dan Sekadau Sepekan