SuaraKalbar.id - Sebuah acara pernikahan kembali viral di media sosial. Kali ini, mempelai pria disebut-sebut menikahi dua wanita sekaligus di Kalimantan.
Pernikahan ketiganya berhasil diabadikan oleh seorang pengguna Tiktok lewat video dan menjadi perbincangan di kalangan warganet.
Dalam rekaman berdurasi 25 detik tersebut, tampak pengantin duduk di pelaminan. Mempelai pria duduk di tengah, diapit oleh dua orang wanita.
Sesekali si suami menggoda kedua istrinya sehingga membuat keduanya malu dan menutupi wajah dengan bunga yang dipegang.
Baca Juga: Kakak Kawin Lari saat Pernikahan, Adik yang Baru 15 Tahun Dipaksa Gantikan
Menurut informasi Kanalkalimantan.com (jaringan Suara.com), resepsi acara pernikahan ketiganya digelar di Desa Pandak Daun, Kecamatan Karang Intan, Kabupaten Banjar, Kalimantan Selatan (Kalsel), Minggu 21 Februari 2021.
Kendati belum didapat keterangan dari pihak keluarga mempelai atau aparat desa, tapi beberapa warganet menyebut pernikahan yang dihelat bak acara walimah Sultan.
Ada beberapa warganet yang mengaku ayahnya sempat menghadiri resepsi pernikahan tersebut.
Tak hanya itu mereka juga memberikan komentar menggelitik, seusai mengetahui mempelai pria menikahi dua wanita sekaligus.
"Sultan mah bebas," kata da****kota299.
Baca Juga: Proyek Jalan Perbatasan Indonesia-Malaysia di Kalbar Lebih dari Rp 1 T
"Angkaat aku jadi muridmu guru," timpal akun ab****hman_05.
- 1
- 2
Berita Terkait
-
Wajib Tahu! Aturan Baru Disdikbud Kalbar untuk Tahun Ajaran 2025/2026
-
Jelang Nikah, Ini Komitmen Luna Maya dan Maxime Bouttier soal Adegan Ciuman
-
Dian Sastro Kasih Nasihat untuk yang Belum Nikah, Ucapannya Tuai Pro dan Kontra
-
Sampai Kapan Pemutihan Pajak Kendaraan Kalbar 2025? Ini Infonya
-
Ini Alasan Luna Maya dan Maxime Bouttier Pelit Bicara soal Pernikahan
Terpopuler
- Pascal Struijk Aneh dengan Orang Indonesia: Kok Mereka Bisa Tahu
- 3 Klub BRI Liga 1 yang Memutuskan Pindah Homebase Musim Depan, Dua Tim Promosi Angkat Kaki
- Pascal Struijk: Saya Pasti Akan Memilih Belanda
- Bakal Bela Timnas Indonesia, Pascal Struijk: Saya Tak Akan Berubah Pikiran
- Rekomendasi Mobil Bekas Harga Rp60 Jutaan: Pilihan untuk Keluarga Baru, Lengkap Perkiraan Pajak
Pilihan
-
Geely Auto Luncurkan Galaxy Cruiser, Mobil Berteknologi Full AI di Auto Shanghai 2025
-
Jakmania Bersuara: Lika Liku Sebarkan Virus Orange di Kandang Maung Bandung
-
Ikuti Jejak Doan Van Hau, Bintang Thailand Kena Karma Usai Senggol Timnas Indonesia?
-
Hasil BRI Liga 1: Dibantai Borneo FC, PSIS Semarang Makin Terbenam di Zona Degradasi
-
5 Rekomendasi HP dengan Kecerahan Layar Maksimal di Atas 1000 Nits, Jelas dan Terang di Luar Ruangan
Terkini
-
Panik Diskon Transmart Pontianak: Warga Sampai Rela Tinggalkan Bayi! Benarkah Semua Diobral?
-
Aston Pontianak dan Mitra Hadirkan Wedding Exhibition The Art of Love
-
Jangan Sampai Kehabisan! Klaim DANA Kaget Sekarang Juga!
-
Aturan Baru Rumah Subsidi! Batas Penghasilan MBR Naik Hingga Rp14 Juta, Kalbar Berapa?
-
Jangan Lewatkan! Kumpulan Link Saldo DANA Gratis Hari Ini, Buruan Klaim Sebelum Kehabisan