"Kamar berantakan penuh debu dan sarang laba-laba. Bau daging busuk yang menyengat," paparnya.
Di akhir video, Dita pun bertanya kepada warganet solusi untuk membersihkan apartemen tersebut.
"Tolong kasih solusi cara membersihkannya dong teman-tean. Mungkin kalian tak kuat melihatnya," tutupnya sembari menyematkan emoji muntah.
Postingan Dita disambut komentar para warganet. Banyak yang dibuat merinding setelah melihatnya.
Baca Juga: Rumah Dibobol Maling, Pemilik Tetap Santuy Gara-gara Temukan Ini
"Gua malah jadi phobia lihatnya," kata lato***.
"Ga kebayang, palaku pusing ngelihatnya," tulis sHaO**.
"Kalau akuudah lari, paling takut sama belatung," celetuk ***.
Sementara warganet lain berusaha memberikan solusi atas keluhan Dita.
"Yang pertama beli kantong sampah yang gede yang item buat sampah-sampah gak kepake. Beli disinfektan..pengharum ruangan..dipel, dibersihin pelan-pelan," kata widi***.
Baca Juga: Viral Cegah Air Banjir Masuk Rumah Pakai Mainan Anak, Publik Kepo soal Ini
Videonya bisa ditonton di sini.
Berita Terkait
-
Viral Belanja Jutaan di PIM Pakai M-Banking Palsu, Cewek Hijab 'Pengedit Andal' Dicokok di Hotel OYO
-
Profil UD Sentoso Seal, Distributor Oli yang Tahan Ijazah dan Potong Gaji Karyawan Jika Salat Jumat
-
Siapa Garuda Wisnu Satria Muda? Dikira Cuma Artis, padahal Kelompok Seniman Lokal Berprestasi
-
Jualan Bakso dengan Gerobak? Sorry, di Kalimantan Sudah Pakai Avanza!
-
Pasien Speak Up tentang Kelakuan Oknum Dokter Nambah Lagi, Kali ini Terjadi di Malang
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Jay Idzes Ditunjuk Jadi Kapten ASEAN All Star vs Manchester United!
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- Kejutan! Justin Hubner Masuk Daftar Susunan Pemain dan Starter Lawan Manchester United
- Sosok Pria di Ranjang Kamar Lisa Mariana Saat Hamil 2021 Disorot: Ayah Kandung Anak?
Pilihan
-
Belum Lama Direvitalisasi, Alun-alun Selatan Keraton Solo Dipakai Buat Pasar Malam
-
IHSG Susah Gerak, Warga RI Tahan Belanja, Analis: Saya Khawatir!
-
Penurunan Fungsi Kognitif Akibat Kebiasaan Pakai AI: Kemajuan atau Ancaman?
-
'Di Udara' Efek Rumah Kaca: Seruan Perjuangan yang Tidak Akan Pernah Mati
-
Terus Pecah Rekor! Harga Emas Antam 1 Gram Kini Dibanderol Rp1.975.000
Terkini
-
DANA Kaget Spesial Hari Ini: Klaim Saldo Gratis Langsung Masuk Dompetmu!
-
Saldo DANA Gratis Masih Tersedia! Segera Klaim Melalui Dana Kaget Hari Ini
-
Raih Euromoney Private Banking Awards 2025, BRI Terapkan Strategi Investasi Adaptif
-
Ibu Tiri Divonis 20 Tahun Penjara Atas Kematian Nizam: Keluarga Kecewa!
-
Berdayakan Kaum Perempuan, Klasterkuhidupku BRI Tenun Ulos Ini Berjaya Sampai California