SuaraKalbar.id - Susi Pudjiastuti bereaksi setelah diejek kecentilan usai tak menjabat sebagai Menteri Kelautan dan Perikanan (KKP).
Selama ini, Susi Pudjiastuti dikenal cukup aktif bermedia sosial Twitter dan kerap meladeni tingkah usil warganet.
Ia pun baru-baru ini dibuat terpancing dengan komentar salah satu warganet yang mencibirnya.
Hal itu terlihat dalam sebuat postingan yang dibagikan Susi Pudjiastuti, Minggu (28/3/2021).
Baca Juga: Foto Pakai Baju Mirip Daster, Fashion Jefri Nichol Jadi Perdebatan Warganet
Tampak bidikan layar komentar akun @Fan90pfandi melayangkan kritik tajam kepada wanita yang identik dengan slogan Tenggelamkan tersebut.
Warganet meminta Susi Pudjiastuti koreksi diri setelah tak menjabat sebagai menteri. Menurutnya, Susi tak lagi dipilih jadi menteri di pemerintahan Jokowi karena ada kesalahan.
Dia meminta Susi untuk diam setelah mengunggah cuitan terkait rencana Jokowi impor beras dari Thailand dan Vietnam yang belakangan santer dibahas.
"Bu, jangan kecentilan, kalo udah tak dipakai jadi menteri diam-diam saja. Kalau tidak ada kesalahan ataupun kesilapan ibu, tak mungkin presiden tak pakai ibu," tulis warganet.
"Ini karena ibu ada kesilapan maka dari itulah,, jadi ibu koreksi dlu baru menyentil,, jangan diolok-olok terus, kadrunwati malu," sambungnya.
Baca Juga: Kain Bandana Amanda Manopo Seharga Rp 5,7 Juta, Bikin Warganet Syok
Mendapat ejekan seperti itu, Susi Pudjastuti tak tinggal diam. Awalnya, ia membalas dengan emoji heran.
Berita Terkait
-
IHSG Kebakaran Jadi Trending, Warganet: Indonesia Terancam Krisis
-
Guyonan 'Dimasak Aja' Jubir Istana Dicap Kebodohan, Susi Pudjiastuti Murka hingga Colek Prabowo
-
IHSG Terjun Payung, Warganet Ngamuk ke Pemerintah: Mau Ngeles Apa Lagi?
-
Profil Harjanto Halim, Tantang Warganet Cari Kaos Marimas 1995, Hadiahnya Rp30 Juta!
-
Alasan Mengejutkan Susi Pudjiastuti Minta Kementerian Perdagangan Dibubarkan
Tag
Terpopuler
- Pamer Hampers Lebaran dari Letkol Teddy, Irfan Hakim Banjir Kritikan: Tolong Jaga Hati Rakyat
- Kekayaan Menakjubkan Lucky Hakim, Bupati Indramayu yang Kena Sentil Dedi Mulyadi
- Jairo Riedewald Belum Jelas, Pemain Keturunan Indonesia Ini Lebih Mudah Diproses Naturalisasi
- Jualan Sepi usai Mualaf, Ruben Onsu Disarankan Minta Tolong ke Sarwendah
- Bak Trio Ridho-Idzes-Hubner, Timnas Indonesia U-17 Punya 3 Bek Solid
Pilihan
-
Harga Emas Antam Berbalik Lompat Tinggi Rp23.000 Hari Ini, Jadi Rp1.777.000/Gram
-
Wall Street Keok, IHSG Diprediksi Melemah Imbas Perang Dagang Trump vs Xi Jinping
-
Megawati dan Prabowo Subianto Akhirnya Bertemu, Begini Respon Jokowi
-
PM Malaysia Anwar Ibrahim Tegaskan ASEAN Solid dan Bersatu
-
Emas dan Bitcoin Banyak Diborong Imbas Ketegangan Perang Dagang AS vs China
Terkini
-
Waspada Beras Oplosan! Ini Cara Membedakan Beras SPHP Asli dan Palsu
-
Polresta Pontianak Bongkar Kasus Pengoplosan Beras SPHP, 6 Ton Disita dan Satu TersangkaDiamankan
-
Tips Servis Mobil Pasca Mudik Lebaran agar Tetap Prima
-
Tips Servis Motor Pasca Menempuh Jarak Jauh agar Tetap Tangguh
-
Uang Mahar Rp50 Juta Ludes Terbakar, Dadan Warga Kubu Raya Tetap Teguh Lanjutkan Pernikahan