SuaraKalbar.id - Pada situasi tertentu, beberapa wanita meminta tolong sang suami untuk membeli sayuran di pasar. Namun ternyata tidak jarang, yang datang dibawa pulang justru tak sesuai ekspektasi.
Ya, beberapa waktu lalu viral kisah salah seorang warganet yang meminta sang suami untuk membelikan sayuran di pasar.
Memang jenis sayuran yang dibeli benar, tapi wujud dan jumlah belanjaan sang suami tersebut sukses membuat warganet ikut melotot melihatnya.
Diduga merasa harganya terlalu murah, lelaki ini justru membeli sayuran dengan jumlah tak terduga yang membuat sang istri cukup syok melihatnya.
Baca Juga: Gegara Tak Sengaja Lihat Ini di Warteg, Warganet Auto Bayar Lalu Kabur Naik Mobil
Dalam unggahan akun @FFOODFESS di Twitter, terlihat potret deretan belanjaan sayuran yang melimpah, mulai dari cabe, bawang merah hingga sayuran caisim.
Bikin salfok sayuran caisim tersebut begitu berlimpah, padahal istirnya menyuruhnya untuk membeli satu ikat.
Namun sayuran Caisim yang dibeli satu ikat besar layaknya seorang yang mau berjualan.
Bikin ngakak potret cowok beli sayuran caisim kebanyakan tersebut lantas viral di Twitter dan mendapatkan beragam komentar dari warganet.
''Memang nyebelin menyuruh suami belanja itu'' tulis salah satu warganet di Twitter.
Baca Juga: Keras! Pedagang Pasar Serpong Tolak Rencana PPN Sembako: Bakal Imbas ke Warga
''Pasti langsung dibayar dan nggak pake nawar'' tulis salah satu komentar warganet di Twitter.
''Harus yang detail kalau mau menyuruh'' kometar warganet lainnya di Twitter.
Unggahan potret seorang suami disuruh ke pasar belanja sayuran ini lantas viral di Twitter dan mendapatkan lebih dari 15 ribu likes. Wah, apakah kalian juga pernah mengalami kejadian serupa ketika meminta tolong kaum pria pergi ke pasar?
(Hitekno.com/Dinar Surya Oktarini)
Berita Terkait
-
Alasan Peminat Mobil Bekas di Indonesia Terus Meningkat, Tak Sanggup Beli yang Baru?
-
Deflasi dan PHK: Jeritan Pedagang Pasar Johar Baru, Tukang Bajaj Pun Ikut Merana
-
Perbandingan Harga Ole Romeny vs Rafael Struick, Jomplang Banget!
-
5 Tips Belanja ke Pasar Tradisional: Nikita Willy dan Winona Harus Tahu!
-
Tolak Kenaikan PPN 12 Persen, Warganet Kibarkan Lagi Peringatan Garuda Biru
Terpopuler
- Dicoret Shin Tae-yong 2 Kali dari Timnas Indonesia, Eliano Reijnders: Sebenarnya Saya...
- Momen Suporter Arab Saudi Heran Lihat Fans Timnas Indonesia Salat di SUGBK
- Elkan Baggott: Hanya Ada Satu Keputusan yang Akan Terjadi
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Kekayaan AM Hendropriyono Mertua Andika Perkasa, Hartanya Diwariskan ke Menantu
Pilihan
-
Kenapa KoinWorks Bisa Berikan Pinjaman Kepada Satu Orang dengan 279 KTP Palsu?
-
Tol Akses IKN Difungsionalkan Mei 2025, Belum Dikenakan Tarif
-
PHK Meledak, Klaim BPJS Ketenagakerjaan Tembus Rp 289 Miliar
-
Investigasi Kekerasan di Paser: Polisi dan Tokoh Adat Serukan Kedamaian
-
Nyawa Masyarakat Adat Paser Melayang, Massa Demo Minta Pj Gubernur dan Kapolda Kaltim Dicopot
Terkini
-
Kasus Korupsi BP2TD Mempawah Terus Berjalan, Polda Kalbar Pastikan Tidak Mandek
-
2 Kios di Sungai Kakap Terbakar, Diduga Akibat Korsleting Listrik
-
Ibu di Sambas Diduga Membunuh Bayi Baru Lahir, Kasus Terbongkar di Puskesmas
-
Bocah 6 Tahun Ditemukan Tewas di Parit Kubu Raya, Diduga Tenggelam Karena Tidak Bisa Berenang
-
Jual Pacar via MiChat, Pria di Singkawang Ditangkap Polisi