SuaraKalbar.id - Kuliner murah di Pontianak banyak ragamnya. Namun masih banyak orang atau wisatawan yang belum tahu tempatnya.
Pontianak merupakan kota yang memiliki beragam pesona. Selain berbagai destinasi wisata yang bisa dikunjungi, Pontianak juga memiliki berbagai kuliner khas yang menggoyang lidah.
Mulai dari restoran terkenal, kuliner legendaris, hingga jajanan murah meriah ada semua di sana. Tempat-tempat tersebut cocok buat para pelancong wisata kuliner.
Selengkapnya, berikut 7 kuliner murah di Pontianak yang bisa menjadi referensi bagi Anda.
Baca Juga: Hati-Hati, 5 Makanan Sehat Ini Ternyata Tak Baik untuk Kecantikan Kulit
Seperti yang diketahui, Pontianak merupakan salah satu tempat merantau bagi para imigran Tiongkok beberapa abad yang lalu. Tak ayal, proses akulturasi atau percampuran budaya pun terjadi, termasuk dalam hal kuliner.
Jika jalan-jalan ke Pontianak, Anda akan disuguhi berbagai kuliner khas Tiongkok di sana, salah satunya choi pan. Makanan ini terbuat dari kucai, bengkoang, talas dan rebung. Jika ingin mencicipi kenikmatannya, kedai choi pan A Hin bisa menjadi pilihan.
2. Pondok Pengkang
Makanan khas Pontianak lain yang juga dapat dinikmati di Pontianak adalah Pengkang. Pengkang terbuat dari beras ketan yang diisi dengan ebi. Secara umum mungkin mirip dengan lemper, hanya saja isian lemper adalah suwiran ayam atau abon.
Baca Juga: Viral Warganet Pamer Makanan Tanggal Tua, Publik: Penistaan Sih Ini Namanya
Bentuk penyajiannya pun berbeda. Pengkang berbentuk segitiga dan cara memasaknya dengan dibakar, alih-alih seperti lemper yang dikukus. Makanan ini bisa dinikmati bersama sambal dengan harga terjangkau, yakni Rp 5.000 saja. Pengkang bisa didapat di Pondok Pengkang.
Berita Terkait
-
Rahasia Kota Gadis, Ini 6 Kuliner Madiun yang Bikin Wisatawan Asing Ketagihan
-
Dari Sate Pak Kempleng Hingga KRB Cafe, Ini 5 Wisata Kuliner Hits di Boyolali
-
4 Kuliner Khas Magetan Ini yang Selalu Hadir di Meja Makan saat Lebaran
-
Wajib Coba! Bakso Seuseupan, Ikon Kuliner Lebaran Bogor Sejak 1984
-
Warteg Lewat, Ini 7 Kuliner Khas Tegal yang Cuma Ada saat Lebaran
Tag
Terpopuler
- Dedi Mulyadi Syok, Bapak 11 Anak dengan Hidup Pas-pasan Tolak KB: Kan Nggak Mesti Begitu
- JakOne Mobile Bank DKI Diserang Hacker? Ini Kata Stafsus Gubernur Jakarta
- Review Pabrik Gula: Upgrade KKN di Desa Penari yang Melebihi Ekspektasi
- Harga Tiket Pesawat Medan-Batam Nyaris Rp18 Juta Sekali Penerbangan
- Rekaman Lisa Mariana Peras Ridwan Kamil Rp2,5 M Viral, Psikolog Beri Komentar Menohok
Pilihan
-
Hasil Akhir! Pesta Gol, Timnas Indonesia U-17 Lolos Piala Dunia
-
Hasil Babak Pertama: Gol Indah Zahaby Gholy Bawa Timnas Indonesia U-17 Unggul Dua Gol
-
BREAKING NEWS! Daftar Susunan Pemain Timnas Indonesia U-17 vs Yaman
-
Baru Gabung Timnas Indonesia, Emil Audero Bongkar Rencana Masa Depan
-
Sosok Murdaya Poo, Salah Satu Orang Terkaya di Indonesia Meninggal Dunia Hari Ini
Terkini
-
Uang Mahar Rp50 Juta Ludes Terbakar, Dadan Warga Kubu Raya Tetap Teguh Lanjutkan Pernikahan
-
7 Coffee Shop di Kalbar Terancam Denda Rp10 Miliar Gegara Nobar Ilegal Liga Inggris
-
Wisatawan Asal Sambas yang Terseret Arus di Riam Marum Dawar Bengkayang Ditemukan Meninggal Dunia
-
Tips Liburan Murah di Kalimantan Barat untuk Backpacker Pemula
-
Panduan Lengkap Transportasi di Kalbar: Dari Bandara hingga Tempat Wisata