SuaraKalbar.id - Sosok Arief Muhammad jadi perbincangan belum lama ini setelah mengutarakan janji memberikan hadiah kepada ganda putri Indonesia Greysia Polli/Apriyani Rahayu.
Hadiah tersebut berupa cabang baso aci dan akan diberikan jika Greysia/Apriyani dapat medali emas di final Olimpiade Tokyo 2020.
Arief Muhammad mengaku itu sebagai apresiasi dirinya kepada Greysia/Apriyani yang berhasil mengukir sejarah lolos Olimpiade Tokyo 2020.
"Bangga banget sama Greysia Polii dan Apriyani Rahayu. Ganda putri pertama dari Indonesia yang bisa tembus ke Olympic final," tulis Arief Muhammad, Sabtu (31/7/2021).
Baca Juga: Suka Bagi-bagi Uang hingga HP Lewat Ikoy-ikoyan, Ini 3 Sumber Kekayaan Arief Muhammad
"Sebagai apresiasi untuk prestasi ini, dan sebagai penambah semangat juga untuk keduanya, gue berjanji akan memberikan 2 cabang @basoaciakang untuk mereka, masing-masing 1 cabang baru, jika nanti bisa menang di pertandingan final," sambungnya.
Semenjak saat itu, nama Arief Muhammad menjadi perhatian. Berikut profil Arief Muhammad.
Arief Muhammad dikenal sebagai penulis, pengusaha, blogger hingga YouTuber. Ia mulai tenar sejak bukunya 'Poconggg Juga Pocong' ludes di pasaran.
Arief Muhammad lahir di Batam, 26 Oktober 1990 dengan nama Muhammad Arief Yakoeb. Pria ini lahir pada 26 ktober 1990 di
Mengutip Suara.com, Usai menulis sebuah buku berjudul "Poconggg Juga Pocong", namanya semakin mengemuka di jagat maya khusunya Twitter.
Nama Pocongg ini pula yang membawa Arief semakin tenar di ranah sosial media Twitter yang kini sudah memiliki 4,6 juta pengikut.
Baca Juga: 4 Pemain Bulutangkis Non Unggulan yang Berhasil Rebut Emas Olimpiade
Pada tahun 2016 lalu, Arief menikahi gadis pujaan hatinya, Tiara Pangestika. Pasangan ini pun dikaruniai seorang anak laki-laki bernama Ibrahim Wishaka El Emran.
Berita Terkait
-
Kisah Inspiratif Yeniwa, Buruh Pabrik yang Kini Raup Puluhan Juta Rupiah Berkat Jadi Konten Kreator
-
Pisah Lagi dari Fadia, Apriyani Rahayu Bakal Duet Bareng Rekan Baru
-
7 Momen Menarik Lebaran Artis di Kampung Halaman, Ada Arief Muhammad Hingga Uya Kuya
-
Konten Masak Rendang Berbuntut Panjang, Siapa Saja yang Laporkan Willie Salim ke Polisi?
-
Willie Salim Lulusan Mana? Tuai Kontroversi gegara Konten Rendang 200 Kg Hilang
Tag
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Jay Idzes Ditunjuk Jadi Kapten ASEAN All Star vs Manchester United!
- Kejutan! Justin Hubner Masuk Daftar Susunan Pemain dan Starter Lawan Manchester United
- Sosok Pria di Ranjang Kamar Lisa Mariana Saat Hamil 2021 Disorot: Ayah Kandung Anak?
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
Pilihan
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
-
BREAKING NEWS! Indonesia Tuan Rumah Piala AFF U-23 2025
-
Aksi Kamisan di Semarang: Tuntut Peristiwa Kekerasan terhadap Jurnalis, Pecat Oknum Aparat!
-
Belum Lama Direvitalisasi, Alun-alun Selatan Keraton Solo Dipakai Buat Pasar Malam
-
IHSG Susah Gerak, Warga RI Tahan Belanja, Analis: Saya Khawatir!
Terkini
-
DANA Kaget Spesial Hari Ini: Klaim Saldo Gratis Langsung Masuk Dompetmu!
-
Saldo DANA Gratis Masih Tersedia! Segera Klaim Melalui Dana Kaget Hari Ini
-
Raih Euromoney Private Banking Awards 2025, BRI Terapkan Strategi Investasi Adaptif
-
Ibu Tiri Divonis 20 Tahun Penjara Atas Kematian Nizam: Keluarga Kecewa!
-
Berdayakan Kaum Perempuan, Klasterkuhidupku BRI Tenun Ulos Ini Berjaya Sampai California