SuaraKalbar.id - Membuat konten bareng Dinar Candy, desainer kondang Ivan Gunawan ini mengkritik penampilan DJ seksi satu ini.
Rupanya Ivan Gunawan sempat mengkritik penampilan Dinar Candy saat live TV. Ivan Gunawan menyebut makeup Dinar Candy terlalu putih.
"Tapi kemarin lu ke Brownies bedak lu keputihan dah Dinar. Lu kayak putih banget, belang. Gua pikir lu kenape nih Dinar?" kritik Ivan Gunawan.
"Itu nggak pakai foundation, bedak doang digituin," ujar Dinar Candy.
Ivan Gunawan sampai menyebut Dinar Candy kayak celepuk yang merupakan burung hantu. Ia pun kemudian mempertanyakan asisten Dinar Candy yang tak menegur makeup bosnya.
"Iya makanya gua bilang lu kayak celepuk, ampe putih banget. Lu juga punya asisten nggak ngomongin, jahara deh. Kayak sini ama sini jauh gitu," ungkap Ivan Gunawan sambil ngakak.
Dinar Candy pun menyebut dirinya baru selesai menjemur badan. Diakui DJ yang satu ini kulit dirinya makin menggelap.
"Itu karena abis jemuran, bedaknya harusnya diturunin lagi," pungkas Dinar Candy.
Ya ampun kocak banget nih makeup Dinar Candy dikomentari Ivan Gunawan.
Baca Juga: Kritik Makeup Dinar Candy Terlalu Putih, Ivan Gunawan: Kayak Celepuk!
(Irma Joanita)
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
6 HP Murah dengan Kamera Terbaik Januari 2026, Harga Mulai 2 Jutaan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Kontroversi Grok AI dan Ancaman Kekerasan Berbasis Gender di Ruang Digital
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
Terkini
-
Waspada! BMKG Rilis Prakiraan Cuaca untuk Sintang dan Sekadau Sepekan
-
Dinkes Kalbar Tingkatkan Kewaspadaan Superflu, Masyarakat Diminta Tetap Waspada Tanpa Panik
-
6 Imigran Gelap Asal Afghanistan dan Afrika Diamankan di Lombok, Ini Perkaranya
-
Kolaborasi PUBG Mobile dan Peaky Blinders Hadirkan Thomas Shelby
-
Gotong Royong Petugas Gabungan Bersihkan Rumah Warga dan Gereja Pascabanjir Sekadau Hulu