SuaraKalbar.id - Sebagai Duta Foster Parents Nasional, Ridwan Kamil mengajak masyarakat untuk berbagi kebahagiaan dengan menyantuni anak yatim piatu.
Yakni dengan rawat asuh mereka secara jarak jauh atau jadi bagian sehari-hari keluarga kita.
"Bantuan bisa melalui pintu mana saja, salah satunya melalui @rumahyatim dimana ribuan anak manusia, bukan boneka, disayangi dan dirawati setiap hari" tulis Gubernur Jawa Barat itu lewat akun instagramnya, Sabtu (8/1/2022)
“Ketika Allah menutup satu pintu, dalam waktu bersamaan Allah bukakan juga ratusan pintu lainnya” lanjut pria yang akrab disapa Kang Emil itu.
Baca Juga: Viral video perundungan anak di pontianak, warganet : ditunggu klarifikasi minta maafnya
Postingan itupun menarik perhatian netizen, banyak yang justru menyindir perilaku artis yang mengadopsi boneka arwah, bukannya malah mengadopsi anak yatim.
“Mending begini ya Pak Gub, daripada mekihara boneka arwah” tulis akun @tris_meiwida
“Mending ngurus anak yatim daripada boneka arwah, ih serem” tulis akun @tyameti20
“Boneka arwahnya ganti ke yang manfaat dunia akhirat” tulis akun @fitriagustina7
“Daripada miara cepirit doll ya kang” sindir akun @lialidyarosa
Baca Juga: Seorang Anak Di Pontianak Jadi Korban Perundungan, Polisi Periksa Empat Orang
Seperti diketahui, akhir-akhir ini marak dikalangan artis yang mengadopsi spirit doll, atau boneka arwah, diantaranya Ivan Gunawan, Ruben Onsu dan masih banyak artis lainnya.
Berita Terkait
-
Hasil Real Count KPU Pilkada Jakarta: Pram-Rano Unggul 50 Persen Lebih
-
Ucapan Blunder Soal Janda Dinilai Jadi Penyebab RK-Suswono Kalah di Pilkada Jakarta
-
Beda Adab Dharma Pongrekun dan Ridwan Kamil Usai Diungguli Pramono Anung: Bijak vs Cari Kecurangan
-
Panas! Pram-Rano Deklarasi Menang 1 Putaran, RK-Suswono Pastikan Pilkada Jakarta 2 Putaran
-
Target RK-Suswono Menang Satu Putaran Meleset, Gegara Mesin Partai Koalisi Tak Bekerja?
Terpopuler
- Diminta Cetak Uang Kertas Bergambar Jokowi, Reaksi Bank Indonesia di Luar Prediksi: Kalau Gitu...
- Ragnar Oratmangoen Akui Lebih Nyaman di Belanda Ketimbang Indonesia: Saya Tidak Menonjol saat...
- Warga Jakarta Jangan Salah Nyoblos Besok, YLBHI Bongkar 'Dosa-dosa' Cagub Nomor Urut 2 Dharma Pongrekun
- Pelatih Jay Idzes: Saya Tidak Senang, Ini Memalukan!
- Pratiwi Noviyanthi Ditinggal Pengacara Usai Tak Mau Selesaikan Kisruh Donasi Pengobatan Agus Salim
Pilihan
-
4 Rekomendasi HP Gaming Murah Rp 2 jutaan Memori Besar Performa Handal, Terbaik November 2024
-
Harga MinyaKita Mahal, Mendag "Lip Service" Bakal Turunkan
-
Mahasiswa Universitas Lampung Ajak Warga Gotong Royong Peduli Lingkungan
-
Jangan Lewatkan! Amalan Malam Jumat untuk Perlindungan dari Fitnah Dajjal
-
Setelah Pilkada, Harga Emas Antam Meroket Jadi Rp1.513.000/Gram
Terkini
-
Kecelakaan Tragis di Jalan Trans Kalimantan: Seorang Pengendara Motor Tewas di Tempat
-
Aston Pontianak Ajak Masyarakat Meriahkan Pilkada Serentak dengan Promo Menarik dan Tantangan Kreatif
-
Banjir Kembali Rendam Desa Darit Landak, Ketinggian Air Capai 80 Centimeter
-
Ngeri! Ngaku Lihat Pria Lain di Kamar Istri, Suami di Kalbar Ngamuk Bacok 3 Orang
-
Dirut BRI Dinobatkan Sebagai The Best CEO untuk Most Expansive Sustainable Financing Activities