SuaraKalbar.id - Ketua PKS Kabupaten Sanggau, Isnardi mengungkapkan saat ini seluruh kader diminta untuk mematangkan persiapan untuk menghadapi Pemilihan Bupati (Pemilu) 2024.
Isnardi menuturkan, sejauh ini kader-kader PKS yang berkontestasi di legeslatif didapilnya masing-masing juga diperkuat.
"Kalau untuk calon anggota legislatif sudah terpenuhi 60 persen yang tersebar di semua dapil. Jadi tinggal kurang 40 persen lagi,” katanya, mengutip insidepontianak, jaringan suara.com, Kamis (27/1/2022).
Menuritnya, PKS Kabupaten Sanggau memaksimalkan suara di DPRD, dengan realistis suara untuk tiga dapil.
Ia juga memprediksi, kontestasi kali ini jauh lebih semarak karena banyak caleg potensial yang maju.
"Sedangkan untuk dua dapil lagi masih dalam tahap penyeleksian orang-orang yang akan maju nantinya. Target kita 5 kursi yang akan kita rebut. Jadi, nantinya ada perwakilan di setiap dapil,” terangnya.
Sementara untuk Pemilihan Bupati (Pilbup), Isnardi sendiri siap maju, meski pihaknya masih melihat hasil survei awal.
"Sambil kita meningkatkan popularitas dan elektabilitas. Kira-kira layak untuk kita perjuangankan, Insya allah kita ikut berkontestasi,” pungkasnya.
Baca Juga: 3 Kapolres di Kalbar Dimutasi, Gagal Tangani PETI?
Berita Terkait
-
3 Kapolres di Kalbar Dimutasi, Gagal Tangani PETI?
-
Bejat! Kakek di Paloh Cabuli Anak di Bawah Umur, Korban Diimingi Uang Rp 2 Ribu
-
700 Lampion Menghiasi Kota Ketapang Jelang Perayaan Imlek 2573
-
Banjir Pesanan Dupa Jelang Imlek, Harjono Sempat Sulit Mendapatkan Bahan Baku, Pesan Lem Hingga ke Thailand
-
Mendapat Dorongan Partai Maju Sebagai Calon Wali Kota Pontianak, Ketua DPW PKS Kalbar Arif Joni Prasetyo Mengaku Siap
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Sunscreen Menghilangkan Flek Hitam Usia 40 Tahun
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 5 Bedak Murah Mengandung SPF untuk Dipakai Sehari-hari, Mulai Rp19 Ribuan
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 50 Kode Redeem FF Terbaru 17 Januari 2026, Klaim Hadiah Gojo Gratis
Pilihan
-
Siapa Ario Damar? Tokoh Penting Palembang yang Makamnya Kini Dikritik Usai Direvitalisasi
-
Fadli Zon Kaget! Acara Serah Terima SK Keraton Solo Diserbu Protes, Mikrofon Direbut
-
Tim SAR Temukan Serpihan Pesawat ATR42-500 Berukuran Besar
-
KLH Gugat 6 Perusahaan Rp 4,8 Trliun, Termasuk Tambang Emas Astra dan Toba Pulp Lestari?
-
Bursa Transfer Liga Inggris: Manchester United Bidik Murillo sebagai Pengganti Harry Maguire
Terkini
-
Apa Saja Alat Musik Tradisional Kalimantan Barat? Warisan Budaya yang Sarat Makna
-
Apa Saja Tarian Tradisional Kalimantan Barat? Berikut Rinciannya
-
4 Pilihan Makeup Wudhu Friendly untuk Wanita Muslim Aktif, Halal dan Tahan Lama
-
Pilihan Sunscreen Wudhu Friendly Murah Terbaik untuk Cegah Penuaan Dini
-
Realisasi Anggaran 2025 Hanya 81,59 Persen, Sekda Sintang Kecewa