SuaraKalbar.id - Berkas pemerintahan di Kantor Bupati Kayong Utara, Kalimantan Barat (Kalbar) banyak yang terbakar akibat kobaran api di bagian Pemerintahan Sekretariat Daerah.
Kejadian tersebut sempat menghebohkan para pegawai, beruntung api cepat dikendalikan oleh petugas keamanan, BPBD dan pegawai yang sedang berada di kantor.
"Berkas Bagian Pemerintahan Sekretariat Daerah banyak terbakar," jawabnya singkat, kata Sekretaris Daerah Kayong Utara Hilaria Yusnani saat dihubungi di Sukadana Kabupaten Kayong Utara, Jumat (4/2/2011).
Menurut Hilaria, api pertama kali muncul di salah satu ruangan bagian pemerintahan, dengan mengeluarkan asap tebal yang mengepul hingga keluar ruangan.
Baca Juga: Sepanjang 2021, 3 persen Siswa di Bengkayang Putus Sekolah, Heru Pujiono Ungkap Ini Sebabnya
Melihat kejadian tersebut pegawai yang masih berada di sekitar gedung langsung memadamkan api melalui jendela ruangan yang berada di lantai dua tersebut.
"Pukul 17.05 WIB ketahuan ada asap tebal keluar dari ruangan Bagian Pemerintahan Sekretariat Daerah," tuturnya.
Tidak memerlukan waktu banyak, api pun bisa dipadamkan oleh petugas dan pegawai setempat.
"Alhamdulillah mobil pemadam kebakaran cepat sampai," kata Hilaria.
Dikatakan Hilaria, kejadian tersebut tidak memakan korban dan aset di kantor bupati sebagian besar bisa diselamatkan.
Baca Juga: Fakta Baru Kebakaran Gudang Rongsokan Gianyar, Diduga Disengaja
Berita Terkait
-
Kebakaran Hanguskan Rumah Padat Penduduk di Tanah Abang, 80 Orang Terdampak!
-
Restoran di Lantai 3 Terbakar, Detik-detik Mal Grand Indonesia Dikepung Asap Pekat
-
Kebakaran Hanguskan Rumah WNI di Tawau Malaysia, Konsulat RI Sigap Berikan Bantuan
-
Pramono Anung Sidak Lokasi Kebakaran, Jakarta Darurat Fasilitas Damkar?
-
Kabar Gembira! UMK Kalimantan Barat 2025 Dipastikan Naik: Tembus Rp 3,5 Juta?
Terpopuler
- Diminta Cetak Uang Kertas Bergambar Jokowi, Reaksi Bank Indonesia di Luar Prediksi: Kalau Gitu...
- Ragnar Oratmangoen Akui Lebih Nyaman di Belanda Ketimbang Indonesia: Saya Tidak Menonjol saat...
- Warga Jakarta Jangan Salah Nyoblos Besok, YLBHI Bongkar 'Dosa-dosa' Cagub Nomor Urut 2 Dharma Pongrekun
- Pelatih Jay Idzes: Saya Tidak Senang, Ini Memalukan!
- Pratiwi Noviyanthi Ditinggal Pengacara Usai Tak Mau Selesaikan Kisruh Donasi Pengobatan Agus Salim
Pilihan
-
Review Hidup Peternak Lele: Game Simulasi Bagaimana Rasanya Jadi Juragan Ikan
-
Jangan Lewatkan! Lowongan Kerja OJK 2024 Terbaru, Cek Syaratnya Di Sini
-
4 Rekomendasi HP Gaming Murah Rp 2 jutaan Memori Besar Performa Handal, Terbaik November 2024
-
Harga MinyaKita Mahal, Mendag "Lip Service" Bakal Turunkan
-
Mahasiswa Universitas Lampung Ajak Warga Gotong Royong Peduli Lingkungan
Terkini
-
Kecelakaan Tragis di Jalan Trans Kalimantan: Seorang Pengendara Motor Tewas di Tempat
-
Aston Pontianak Ajak Masyarakat Meriahkan Pilkada Serentak dengan Promo Menarik dan Tantangan Kreatif
-
Banjir Kembali Rendam Desa Darit Landak, Ketinggian Air Capai 80 Centimeter
-
Ngeri! Ngaku Lihat Pria Lain di Kamar Istri, Suami di Kalbar Ngamuk Bacok 3 Orang
-
Dirut BRI Dinobatkan Sebagai The Best CEO untuk Most Expansive Sustainable Financing Activities