Sedangkan di hari ketiga sejak pertama kali tanyang, Kukira Kau Rumah menembus angka penonton hingga 409.347 orang.
Kukira Kau Rumah adalah film drama psikologis Indonesia tahun 2021 yang diadaptasi dari lagu berjudul sama yang dibawakan oleh Amigdala.
Film ini merupakan debut Umay Shahab sebagai sutradara film panjang dan Prilly Latuconsina sebagai produser.
Film yang diproduksi oleh Sinemaku Pictures ini dibintangi oleh Prilly Latuconsina, Jourdy Pranata, Shenina Cinnamon, dan Raim Laode.
Bercerita mengenai dua sosok anak muda, Pram (Jourdy Pranata) dan Niskala (Prilly Latuconsina) yang dipertemukan dengan cara yang sedemikian rupa hingga akhirnya saling suka.
Pram dikisahkan sebagai sosok pemuda kesepian semenjak ayahnya meninggal, dan ibunya sibuk bekerja.
Ia mengisi hari-harinya dengan bermain musik dan menciptakan lagu sambil bekerja di sebuah kafe musik.
Kemudian, Pram mengenal Niskala yang merupakan seorang pengidap bipolar.
Niskala kuliah diam-diam hanya utnuk membuktikan pada ayahnya, Dedi (Kiki Narendra) bahwa dia tetap bisa berprestasi.
Baca Juga: Luck Key: Pembunuh Bayaran Tingkat Tinggi dengan Hati Sebaik Malaikat
Semenjak Pram akrab dengan Niskala, hidup Niskala berubah. Niskala menabrak semua aturan dan janji yang telah disepakatinya.
Berita Terkait
-
Review Sugarcane: Dokumen yang Membuka Luka Lama di St. Josephs Mission
-
Ulasan Film A Minecraft Movie: Visual Keren, Tapi Ceritanya Gitu Deh
-
Review Film Gunslingers: Film yang Dieksekusi Begitu Kering Kerontang
-
Film Dendam Malam Kelam: Ketika Rahasia, Dosa, dan Kematian Saling Bertaut
-
6 Cast Series Harry Potter Resmi Diumumkan, Pemeran Snape Tuai Pro Kontra
Terpopuler
- Timnas Indonesia U-17 Siaga! Media Asing: Ada yang Janggal dari Pemain Korut
- Jerman Grup Neraka, Indonesia Gabung Kolombia, Ini Hasil Drawing Piala Dunia U-17 2025 Versi....
- Kode Redeem FF Belum Digunakan April 2025, Cek Daftar dan Langsung Klaim Item Gratis
- Kiper Belanda Soroti Ragnar Oratmangoen Cs Pilih Timnas Indonesia: Lucu Sekali Mereka
- 4 Produk Wardah untuk Usia 40 Tahun Ke Atas Mengandung Antiaging, Harga Mulai Rp 50 Ribuan
Pilihan
-
Kiprah La Nyalla Mattalitti Saat Geger Geden PSSI Kini Rumahnya Digeledah KPK
-
Markas Pemain Korut U-17: Yang Tersembunyi di Balik Klub 4.25 SC?
-
Profil dan Kekayaan Abdul Halim Iskandar, Saudara Cak Imin yang Diduga Terlibat Korupsi
-
Strategi Investasi BPKH Gagal Tercapai, Kurang Rp704 Miliar dari Target di 2024
-
IHSG Masih Tunjukkan Taring dengan Menguat di Perdagangan Selasa Pagi
Terkini
-
Bayar Living Cost Jemaah Haji 2025 Bebas Kendala, Percayakan Kepada Layanan Banknotes SAR dari BRI
-
Hery Gunardi Resmi Menjabat Ketua Umum PERBANAS: Komitmen Baru untuk 20242028
-
BRI Buyback Saham di Tengah Ketidakpastian Ekonomi Global
-
Pengusaha Kue Ini Makin Berkembang Berkat Pemberdayaan dari BRI
-
7 Pesona Wisata Alam di Bengkayang Kalimantan Barat