SuaraKalbar.id - Nama Ernest Prakasa trending di twitter setelah dirinya mengunggah cuitan yang mengomentari pernyataan Presiden Jokowi terkait isu perpanjangan masa jabatan presiden.
Dalam cuitannya Ernest mengungkapkan tidak kaget dengan pernyataan Presiden Jokowi yang mengatakan bahwa wacana penundaan pemilu tersebut merupakan bagian dari demokrasi.
“Anak dan menantu aja jadi kepala daerah. Nggak kaget lah,” tulis Ernest Prakasa dalam unggahannya (06/03).
Cuitan Ernest tersebut lalu mendapatkan berbagai respon dari netizen, salah satunya datang dari akun dengan 8000 lebih follower, @Jaga_Nusantara_, yang mengatakan sebaiknya Ernest tidak menyindir sesuatu yang tidak dipahami.
Baca Juga: Wacana Penundaan Pemilu 2024, Pengamat: Rakyat Seharusnya Berkuasa, Bukan Oligarki!
“Bocah dibawah ini siapa ? Bisa kerja ? Orang penting ? Jadi pelawak aja gak lucu kok ngurusin anak menantu Presiden yg dia gak paham ? Emang lu kenal sama anak dan mantu Presiden ? Mampu kerja kayak dia ? Jadi pelawak aja yg lucu ya, gak usah nyindir2 yg lu gak paham boy !” tulis akun tersebut.
Cuitan yang penuh pertanyaan dan seakan mempertanyakan kredibilitas Ernest tersebut lantas mendapat jawaban dari netizen lain dengan nama akun @Setanalas____.
“bantu jawab maszeh
1. namanya Ernest Prakasa
2. kerja dimana dulu nih yg dimaksud, kalau dunia film bsa dijawab iya
3. dia orang paling ptg dibalik lahirnya standupindo
Berita Terkait
-
Pasien Speak Up tentang Kelakuan Oknum Dokter Nambah Lagi, Kali ini Terjadi di Malang
-
Ketika Isu Ijazah Palsu Jokowi Makin Menggema
-
Mahfud MD: UGM Bukan yang Memalsukan Ijazah Jokowi, Tak Perlu Terlibat
-
Antara Dukungan Rakyat dan Tudingan Ijazah Palsu, Citra Jokowi di Ujung Tanduk?
-
Pengakuan Jokowi Tidak Lagi Gunakan Kacamata Seperti Foto di Ijazah UGM: Sudah Pecah
Tag
Terpopuler
- Marselino Ferdinan Dicoret Patrick Kluivert! Ini 3 Calon Penggantinya di Timnas Indonesia
- 17 HP Xiaomi Ini Tidak Didukung HyperOS 2.1, Ada Perangkatmu?
- Sebut Pegawai Luhut Sosok Asli di Foto Ijazah UGM, Roy Suryo: Saya Pastikan 99,9 Persen Bukan Jokowi
- 8 Kode Redeem FF Hari Ini 14 April 2025 Masih Aktif Siap Dipakai, Klaim Sekarang!
- Ini Syarat Pemutihan Pajak Kendaraan 2025, Warga Jateng Siap-siap Bebas Denda!
Pilihan
-
Penurunan Fungsi Kognitif Akibat Kebiasaan Pakai AI: Kemajuan atau Ancaman?
-
'Di Udara' Efek Rumah Kaca: Seruan Perjuangan yang Tidak Akan Pernah Mati
-
Terus Pecah Rekor! Harga Emas Antam 1 Gram Kini Dibanderol Rp1.975.000
-
Gaikindo Peringatkan Prabowo soal TKDN: Kita Tak Ingin Industri Otomotif Indonesia Ambruk!
-
Piala Dunia U-17 2025: Perlunya Tambahan Pemain Diaspora di Timnas Indonesia U-17
Terkini
-
Raih Euromoney Private Banking Awards 2025, BRI Terapkan Strategi Investasi Adaptif
-
Ibu Tiri Divonis 20 Tahun Penjara Atas Kematian Nizam: Keluarga Kecewa!
-
Berdayakan Kaum Perempuan, Klasterkuhidupku BRI Tenun Ulos Ini Berjaya Sampai California
-
UMKM Indonesia Tembus Pasar Internasional Lewat FHA-Food & Beverage 2025, Berkat Dukungan BRI
-
Bayar Living Cost Jemaah Haji 2025 Bebas Kendala, Percayakan Kepada Layanan Banknotes SAR dari BRI