SuaraKalbar.id - Kota Pontianak memiliki berbagai macam kue tradisional. Satu di antaranya adalah kue kokes milik Neneng yang berada di Jalan Haji Rais A Rahman.
Kue kokes berbentuk bulat dan bertekstur lembut dan dominan berwarna kuning tersebut sudah hampir sulit ditemui di pasaran. selain kerap disajikan dalam suatu hajatan,kue kokes ini juga sangat dicari warga Kota Pontianak sebagai kudapan untuk berbuka puasa.
“Resep kue yang saya buat merupakan warisan dari orang tua dan saat ini resep tersebut juga telah neneng turunkan ke anak, hal ini agar resep ini tidak hilang begitu saja namun bisa turun temurun,” ujar Neneng, melansir dari SuaraKalbar.co.id--Jaringan Suara.com, Minggu (17/4/2022).
Neneng menceritakan usaha kue kokes ini berawal dari orang tuanya namun seiring waktu ,orang tua neneng terjatuh sehingga menyebabkan tangannya patah, akhirnya dia meneruskan usaha orang tuanya tersebut.
Baca Juga: Jadwal Buka Puasa Pontianak Hari Ini Sabtu 16 April 2022 Lengkap dengan Doa Buka Puasa
“Usaha kue kokes ini, sudah di jalani sekitar 28 tahun dari orangtua, nurun ke saya karena dulu orang tua sakit jadi saya yang jalankan,” tuturnya.
Adapun adonan kue ini terdiri dari tepung beras, gula pasir, santan dan air kunyit lalu dipanggang di dalam wadah. dalam satu hari, neneng mampu membuat lebih dari Rp 1.500 kue kokes perbuah seharga Rp 1.200.
“Satu buah saya jual Rp 1.200 sementara dalam proses pembuatannnya saya dibantu dua orang kawan dengan waktu kerja dari pukul dua siang hingga pukul sembilan malam,” jelasnya.
Dirinya pun mengaku tak hanya di bulan ramadhan, namun hari – hari biasanya ia tetap berjalan dengan waktu jualan yang sama dengan bulan Ramadan, peminatnya pun cukup banyak,mengingat kue tersebut sudah sulit di dapat.
Berita Terkait
-
Innalilahi, Komika Neneng Wulandari Bagikan Kabar Duka
-
Siap Bertarung di Pilkada 2024, Ini Nomor Urut Paslon Wali Kota Pontianak
-
6 Rekomendasi Oleh-Oleh Makanan Khas Pontianak yang Wajib Kamu Bawa Pulang
-
6 Kue Khas Pontianak yang Populer di Kalangan Wisatawan, Sudah Pernah Coba?
-
Bukan Cuma Kuliner! Ini 5 Oleh-Oleh Kerajinan Khas Pontianak yang Wajib Kamu Bawa Pulang
Terpopuler
- Agus dan Teh Novi Segera Damai, Duit Donasi Fokus Pengobatan dan Sisanya Diserahkan Sepenuhnya
- Raffi Ahmad Ungkap Tragedi yang Dialami Ariel NOAH, Warganet: Masih dalam Lindungan Allah
- Bak Terciprat Kekayaan, Konten Adik Irish Bella Review Mobil Hummer Haldy Sabri Dicibir: Lah Ikut Flexing
- Bukti Perselingkuhan Paula Verhoeven Diduga Tidak Sah, Baim Wong Disebut Cari-Cari Kesalahan Gegara Mau Ganti Istri
- Beda Kado Fuji dan Aaliyah Massaid buat Ultah Azura, Reaksi Atta Halilintar Tuai Sorotan
Pilihan
-
7 Rekomendasi HP 5G Rp 4 Jutaan Terbaik November 2024, Memori Lega Performa Handal
-
Disdikbud Samarinda Siap Beradaptasi dengan Kebijakan Zonasi PPDB 2025
-
Yusharto: Pemindahan IKN Jawab Ketimpangan dan Tingkatkan Keamanan Wilayah
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 3 Jutaan dengan Chipset Snapdragon, Terbaik November 2024
-
Kembali Bertugas, Basri-Najirah Diminta Profesional Jelang Pilkada Bontang
Terkini
-
Dirut BRI Dinobatkan Sebagai The Best CEO untuk Most Expansive Sustainable Financing Activities
-
Polda Kalbar Perketat Pengawasan Politik Uang Jelang Pilkada Serentak 2024
-
Golkar Kalbar Gelar Sayembara Tangkap Pelaku Politik Uang di Pilgub 2024
-
Kebakaran Hebat Melanda Pasar Melati di Kubu Raya, 8 Kios Hangus Terbakar
-
Kenapa Samsung S24 Ultra Mahal?