SuaraKalbar.id - Lebaran atau hari raya Idul Fitri telah tiba. Sudah menjad kebiasaan masyarakt kita saat hari raya Idul Fitri seperti ini, kita akan mengirimkan ucapan Idul Fitri Islami untuk mengeratkan hubungan persaudaraan dan pertemanan.
Bila Anda sedang mencoba menyusun kata, bagaimana kalau membaca 10 ucapan Idul Fitri 2022 pilihan ini sebagai inspirasi. Kata-kata lebaran di dalam ucapan Idul Fitri 1443 H Islami ini dapat Anda modifikasi sesuai kebutuhan Anda.
Dilansir dari berbagai sumber, berikut 10 ucapan Idul Fitri 2022 Islami.
1. Taqabbalallahu minna wa minkum. Semoga Allah menerima (puasa dan amal) ibadah dari kami dan kalian. Selamat hari raya Idul Fitri 2022.
Baca Juga: Momen Idul Fitri 1443 Hijriah, Sumsel Bakal Hujan Sedang Hingga Lebat
2. Ja’alanallahu minal aidzin wal faizin. Semoga Allah menjadikan kita termasuk orang-orang yang kembali dan orang-orang yang menang. Selamat hari raya Idul Fitri 2022.
3. Takbir berkumandang. Tanda kemenangan telah datang. Mohon maaf atas semua kesalahan. Taqabbalallahu minna wa minkum. Minal aidzin wal faidzon, mohon maaf lahir batin, serta selamat hari raya Idul Fitri 2022.
4. Selamat malam, bismillahirrohmanirrohim. Alhamdulillah hari kemenangan telah tiba ditandai dengan suara takbir berkumandang, selamat hari raya Idul Fitri, mohon maaf lahir dan batin.
5. Taqabbalallahu minna wa minkum. Minal aidin wal faizin. Mohon maaf lahir dan batin. Selamat hari raya Idul Fitri 2022.
6. Takbir membahana. Setelah sebulan kita berpuasa. Selamat Idul Fitri 1 Syawal 1443 H. Taqabbalallahu minna wa minkum. Minal aidin wal faizin. Mohon maaf lahir dan batin
Baca Juga: Meriahnya Tradisi Kirab Oncor Menyambut Idul Fitri di Banyuwangi
7. Gema takbir berkumandang. Hari kemenangan telah tiba. Mohon maaf atas kesalahan. Yang sengaja maupun tak sengaja. Taqabbalallahu minna wa minkum. Mohon maaf lahir dan batin.
Berita Terkait
-
7 Tips Servis Motor Usai Dipakai Jarak Jauh Mudik Lebaran 2025, Ganti Oli hingga Periksa Ban!
-
3 Contoh Ikrar Halal Bihalal Idul Fitri di Acara Kantor dan Sekolah
-
10 Pantun Halal Bihalal Idul Fitri yang Seru, Simpel tapi Berkesan
-
Sempat Gangguan Sejak Malam Takbiran, Layanan Transfer Antarbank Bank DKI Sudah Bisa Diakses di ATM
-
Jakarta Diserbu Pemudik! Whoosh Catat Puncak Arus Balik Tertinggi Sepanjang Sejarah
Terpopuler
- Pamer Hampers Lebaran dari Letkol Teddy, Irfan Hakim Banjir Kritikan: Tolong Jaga Hati Rakyat
- Kekayaan Menakjubkan Lucky Hakim, Bupati Indramayu yang Kena Sentil Dedi Mulyadi
- Jairo Riedewald Belum Jelas, Pemain Keturunan Indonesia Ini Lebih Mudah Diproses Naturalisasi
- Jualan Sepi usai Mualaf, Ruben Onsu Disarankan Minta Tolong ke Sarwendah
- Bak Trio Ridho-Idzes-Hubner, Timnas Indonesia U-17 Punya 3 Bek Solid
Pilihan
-
Harga Emas Antam Berbalik Lompat Tinggi Rp23.000 Hari Ini, Jadi Rp1.777.000/Gram
-
Wall Street Keok, IHSG Diprediksi Melemah Imbas Perang Dagang Trump vs Xi Jinping
-
Megawati dan Prabowo Subianto Akhirnya Bertemu, Begini Respon Jokowi
-
PM Malaysia Anwar Ibrahim Tegaskan ASEAN Solid dan Bersatu
-
Emas dan Bitcoin Banyak Diborong Imbas Ketegangan Perang Dagang AS vs China
Terkini
-
Waspada Beras Oplosan! Ini Cara Membedakan Beras SPHP Asli dan Palsu
-
Polresta Pontianak Bongkar Kasus Pengoplosan Beras SPHP, 6 Ton Disita dan Satu TersangkaDiamankan
-
Tips Servis Mobil Pasca Mudik Lebaran agar Tetap Prima
-
Tips Servis Motor Pasca Menempuh Jarak Jauh agar Tetap Tangguh
-
Uang Mahar Rp50 Juta Ludes Terbakar, Dadan Warga Kubu Raya Tetap Teguh Lanjutkan Pernikahan