SuaraKalbar.id - Presiden Joko Widodo (Jokowi) blusukan di sejumlah pasar wilayah Bogor, Jawa Barat, Selasa (17/5/2022).
Moment blusukan itu, kemudian diaunggah Presiden ke akun media sosial Instagram miliknya. Dalam unggahan foto, tampak beliau sedang menyerahkan bantuan berupa uang tunai kepada seorang pedagang.
Dalam keterangan fotonya, Presiden Jokowi lalu berpesan agar uang tersebut digunakan sebaik mungkin.
“Ini untuk tambahan modal usaha, jangan untuk beli HP ya” kata Jokowi, dikutip Kamis (19/5/2022).
Baca Juga: Survei SMRC: 76,7 Persen Warga Puas dengan Kinerja Presiden Jokowi, Terutama Penanganan COVID-19
Selain membagikan bantuan kepada para pedagang, kehadiran Presiden Jokowi kali itu juga untuk mengecek harga dan ketersediaan minyak goreng.
“Hari ini saya datang ke Pasar Cibinong dan Pasar Gunung Batu di Bogor, mengecek harga dan ketersediaan minyak goreng, seraya membagikan sejumlah bantuan sosial bagi masyarakat penerima manfaat dan pedagang,” paparnya.
Sontak, netizen baramai-ramai mengomentari postingan itu.
“Inget jangan dipake beli hape kata pakde!, tulis @lisamonicaaa
“Dikasi uang sama pak jokowi pasti nte bore up motor,” tulis @geoindry93
Baca Juga: Presiden Longgarkan Penggunaan Masker, Menkes Budi Gunadi Sebut Indonesia Menuju Endemi
“Modal kawin pak,” tulis @iambayutfn
Berita Terkait
-
Cek Fakta: Jokowi Sebut Pertemuan Prabowo dan Megawati Langgar Etik Politik
-
Jokowi Larang Wartawan Foto Ijazah, Ponsel Dikumpulkan di Gerbang, Roy Suryo: Mirip Orde Baru
-
Jokowi Geram! Siap Laporkan Kasus Ijazah Palsu ke Polisi?
-
Jualan Bakso dengan Gerobak? Sorry, di Kalimantan Sudah Pakai Avanza!
-
Ketika Isu Ijazah Palsu Jokowi Makin Menggema
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
- Kata Anak Hotma Sitompul Soal Desiree Tarigan dan Bams Datang Melayat
Pilihan
-
Pembayaran Listrik Rumah dan Kantor Melonjak? Ini Daftar Tarif Listrik Terbaru Tahun 2025
-
AS Soroti Mangga Dua Jadi Lokasi Sarang Barang Bajakan, Mendag: Nanti Kita Cek!
-
Kronologi Anggota Ormas Intimidasi dan Lakukan Pemerasan Pabrik di Langkat
-
Jantung Logistik RI Kacau Balau Gara-gara Pelindo
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
Terkini
-
Lewat BRI, Batik Tulis Khas Lamongan Jadi Kondang di Pasar Global
-
Bye-bye Ribet, BRImo Kini Bilingual, Atur Bahasa Makin Mudah
-
Usaha Lokal Perhiasan Batu Alam Sukses Jangkau Pasar Internasional Berkat Dukungan BRI
-
5 Makna Simbol-Simbol Paskah yang Jarang Diketahui
-
10 Film Paskah Terbaik untuk Menginspirasi Iman dan Harapan