SuaraKalbar.id - Pihak Polres Metro Jakarta Selatan mengatakan bahwa jenazah mahasisiwi yang ditemukan di salah satu unit apartemen kawasan Cipulir, Kebayoran Lama, susah dikenali lantaran jasad korban telah menghitam.
"Udah tidak bisa ini kayak melepuh semua, kita mana tau nggak bisa kita nerka-nerka," ungkap Kapolres Metro Jakarta Selatan, Kombes Pol. Budhi Herdi Susianto di Jakarta, Jumat.
Budhi juga menyatakan bahwak polisi belum bisa memastikan korban tersebut menjalani suntik "filler" atau tidak seperti yang tersiar kabar.
Budhi menerangkan kondisi jasad korban telah menghitam dan lebam karena diduga sudah beberapa lama berada di lokasi kejadian.
Saat ini, kata Budhi, anggota Polres Metro Jakarta Selatan mendalami sebuah barang bukti yang menyerupai untuk mengkonsumsi narkoba di lokasi kejadian.
"Belum keluar hasilnya, memang di situ ada ditemukan alat yang menyerupai yang dipakai untuk itu ya, tapi kan kita harus memastikan dulu," katanya.
Sebelumnya, polisi menemukan mayat seorang mahasiswi yang berada di apartemen kawasan Jakarta Selatan.
Pada Jumat, 27 Mei, terlihat dari rekaman "CCTV" seorang transpuan inisial L yang terakhir kali keluar dari unit apartemen korban. Antara
Berita Terkait
-
Penemuan Mayat Mahasiswi di Apartemen Masih Jadi Misteri, Seorang Transpuan Dimintai Keterangan Polisi
-
Mainkan Lift Berulang Kali, Pemuda Dikeroyok hingga Berdarah Diduga oleh Oknum Penjaga Keamanan, Tuai Pro Kontra
-
Eks Wali Kota Jogja Tersangka Kasus Suap Perizinan, Bagaimana Izin Bangunan yang Telah Dikeluarkan?
-
Warga Boleh Berdoa dan Salat Jenazah untuk Eril di Gedung Pakuan, Ini Jadwalnya
-
Senin Dimakamkan, Masyarakat yang Ingin Berziarah ke Makam Eril Dipersilakan hingga Sebelum Maghrib
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
- Bukan Sekadar Estetika, Revitalisasi Bundaran Air Mancur Palembang Dinilai Keliru Makna
Pilihan
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
Terkini
-
Bank Kalbar Targetkan Penyaluran KUR Rp1 Triliun pada 2026
-
Mutasi 19 Kepala Kejaksaan Negeri, Ini Daftar Lengkap Nama-namanya
-
1.046 Huntara di Aceh Timur Disiapkan, Target Ditempati Sebelum Ramadan
-
Pembangunan 35 Kampung Nelayan Ditargetkan Selesai Akhir Januari 2026
-
Waspada! BMKG Rilis Prakiraan Cuaca untuk Sintang dan Sekadau Sepekan