SuaraKalbar.id - Kapolresta Palangka Raya, Kalimantan Tengah, Kombes Pol Budi Santosa mengungkapkan bahwa pihaknya telah menyelesaikan sembilan kasus pencabulan terhadap anak di bawah umur sepanjang Januari-Juli 2022.
Sebagian tersangka dalam kasus-kasus tersebut sudah di limpahkan ke Kejaksaan setempat dan beberapa masih dalam proses pemeriksaan.
"Agar kasus pencabulan anak di bawah umur tersebut tidak terjadi lagi, kami imbau kepada seluruh masyarakat di Palangka Raya, mewaspadai kejahatan terhadap anak tersebut," ucapn Budi Di Palangka Raya, Rabu.
Dirinya mengimbau para orang tua untuk meningkatkan kewaspadaan, agar hal-hal negatif dapat dicegah sehingga kasus tidak terpuji itu tidak akan terjadi lagi.
“Saya harapkan para orang tua selalu mengawasi pergaulan anak- anak, dengan tujuan mencegah hal negatif terjadi kepada mereka,” ucapnya.
Sebelumnya Satuan Reserse Kriminal Polresta Palangka Raya melalui Unit PPA setempat, berhasil menangkap seorang warga yang berdomisili di daerah setempat, lantaran mencabuli tiga orang murid perempuannya berinisial MA (53).
Pelaku yang kini juga sudah ditetapkan sebagai tersangka, juga sudah mendekam di Rumah Tahanan (Rutan) Polresta setempat.
Atas perbuatannya itu, pelaku dijerat dengan Pasal 82 Undang-Undang Perlindungan Anak. Untuk ancaman kurungan penjaranya maksimal 15 tahun penjara dan denda Rp5 miliar. (Antara)
Baca Juga: Viral Pengemudi Taksi Online Terciduk Gerayangi Paha Penumpang, Ditangkap Polisi Malah Mewek
Berita Terkait
-
Viral Pengemudi Taksi Online Terciduk Gerayangi Paha Penumpang, Ditangkap Polisi Malah Mewek
-
Polisi Terima Laporan 55 Laporan Kasus Pencabulan, 21 Pelaku Ditangkap
-
Viral Dugaan Pelecehan Kembali Terjadi di TransJakarta, Pelaku Pria Lansia
-
Waduh, Guru Ngaji di Padang Panjang Cabuli 11 Anak di Bawah Umur
-
3 Makanan Khas Kalimantan yang Unik, Selain Bubur Pedas dan Soto Banjar
Terpopuler
- 5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
- Jalan Rusak Parah, Warga Kulon Progo Pasang Spanduk Protes: 'Ini Jalan atau Cobaan?'
- 5 Mobil Bekas 80 Jutaan dengan Pajak Murah, Irit dan Nyaman untuk Harian
Pilihan
-
7 HP RAM 8 GB Rp2 Jutaan Terbaik dengan Baterai Jumbo, Cocok buat Multitasking dan Gaming Harian
-
IHSG Anjlok, Purbaya: Jangan Takut, Saya Menteri Keuangan
-
10 Sneakers Putih Ikonik untuk Gaya Kasual yang Tak Pernah Ketinggalan Zaman, Wajib Punya
-
Bursa Saham Indonesia Tidak Siap? BEI Klarifikasi Masalah Data yang Diminta MSCI
-
Menperin Pastikan Industri Susu Nasional Kecipratan Proyek MBG
Terkini
-
117 Tenaga Non-ASN Terima SK PPPK Paruh Waktu, Ini Pesan Penting Bupati Sanggau
-
Apa Dampak Kabut Asap Bagi Kesehatan? Ini Penjelasan Dokter
-
Mempawah Tetapkan Status Siaga Darurat Karhutla 2026, Antisipasi Ancaman Kabut Asap Sejak Dini
-
7 Lipstik Matte Tahan Lama: Pilihan Terbaik untuk Semua Warna Kulit dan Aktivitas Seharian
-
5 Pilihan Lipstik Terbaik Agar Tampilan Lebih Muda dan Elegan