SuaraKalbar.id - Seorang driver mobil tengah viral belakangan ini usai seorang penumpang membagikan cerita yang ia alami di sosial media Twitter pada Jum'at pagi (29/7).
Lewat akun Twitter @qelinci, seorang perempuan yang diketahui sebelumnya sebagai penumpang membagikan kisah harus yang ia alami usai menaiki mobil milik seorang driver online.
Dalam unggahan tersebut, perempuan tersebut bercerita bahwa sang driver secara tiba-tiba dengan permisi bertanya perihal parfum yang ia gunakan.
Perempuan tersebut menjelaskan, sang driver bertanya hal tersebut karena berencana ingin menghadiahkan sang istri hadiah namun bingung dengan apa yang harus ia pilih sehingga kemudian berencana membelikan istri tercintanya parfum yang digunakan oleh perempuan tersebut.
Baca Juga: Viral Beli Seblak Isi Hewan Tak Terduga Serta Berita Populer Lifestyle Lainnya
"Maaf bu kalau saya lancang, ini ibu pake parfum apa Bu mereknya? Wangi banget saya mau beliin istri saya. Dia ultah besok lusa Bu, mahal juga gapapa Bu," tanya sang driver.
Sang driver menjelaskan bahwa ia merasa sangat lancang untuk bertanya perihal parfum yang digunakan oleh penumpangnya tersebut karena bersifat pribadi, namun ia beranikan demi memberikan yang terbaik untuk istrinya.
"Dari kemarin saya mikir mau kasih dia apa. Pas ibu naik, jujur. Makasih banget. Ini saya jadi lancang gitu sama ibu. Sebenarnya kayak gimana gitu, tapi saya mau berikan Yang terbaik buat istri saya," ucap driver dengan suara bergetar yang sempat terekam oleh penumpang perempuan itu.
Dalam postingan tersebut bukannya merasa lancang, penumpang tersebut malah merasa terharu dengan sikap sang driver yang dinilai ramah dan membuatnya meleleh.
"Meleyot banget," ketik perempuan tersebut dengan emoticon menangis.
Baca Juga: Aksi Fotografer Memotret Prewedding Calon Pengantin Ini Disorot Warganet
Postingan tersebut kemudian ramai dan menuai banyak komentar publik, netizen tampak berbondong-bondong memuji sikap driver yang dinilai sangat sopan dan menyayangi istrinya tersebut.
Berita Terkait
-
Rekomendasi Parfum Wanita Murah tanpa Alkohol, Ada yang Rp30 Ribu Dapat 3 Botol
-
Kedekatan Ibu Nagita Slavina dengan Mantan Istri Hotma Sitompul Mendadak Disorot
-
Sosok Ini Jadi Pelipur Lara Atalia Praratya di Tengah Isu Selingkuh Ridwan Kamil
-
5 Parfum Wanita di Alfamart Terbaik yang Wanginya Nempel Seharian, Kayak Parfum Branded!
-
5 Rekomendasi Parfum Scarlett Terlaris, Wangi Semerbak Mulai Rp60 Ribuan
Terpopuler
- Sama-sama Bermesin 250 cc, XMAX Kalah Murah: Intip Pesona Motor Sporty Yamaha Terbaru
- Robby Abbas Pernah Jual Artis Terkenal Senilai Rp400 Juta, Inisial TB dan Tinggal di Bali
- Profil Ditho Sitompul Anak Hotma Sitompul: Pendidikan, Karier, dan Keluarga
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- Ini Alasan Hotma Sitompul Dimakamkan dengan Upacara Militer
Pilihan
-
Singgung Prabowo Subianto, Ini Respon Jokowi Soal Isu Matahari Kembar
-
Jamaah Haji Indonesia Jadi Panutan, Disebut Paling Tertib di Dunia
-
LG Batalkan Investasi Baterai EV di Indonesia Senilai Rp130 Triliun
-
Warga Pilih Beli Emas Batangan, Penjualan Emas Perhiasan Turun di Pekanbaru
-
Harga Emas Antam Nggak Pernah Bosen Naik, Hari Ini Tembus Rp1.980.000/Gram
Terkini
-
Rezeki Nomplok Nggak Perlu Ribet! Saldo DANA Gratis Terbaru Sudah Tersedia, Klaim Sekarang Juga!
-
Lewat BRI, Batik Tulis Khas Lamongan Jadi Kondang di Pasar Global
-
Bye-bye Ribet, BRImo Kini Bilingual, Atur Bahasa Makin Mudah
-
Usaha Lokal Perhiasan Batu Alam Sukses Jangkau Pasar Internasional Berkat Dukungan BRI
-
5 Makna Simbol-Simbol Paskah yang Jarang Diketahui