SuaraKalbar.id - Akhir-akhir ini kasus pelecehan seksual tampak kerap terjadi terkhususnya pada perempuan, salah satunya yang dialami wanita ini saat berada di Stasiun Ciamis, Jawa Barat pada Senin Sore (1/8).
Dalam unggahan yang dibagikan lewat cuitan akun Twitter @isfihanyfida, perempuan yang diketahui bernama Isfihany Fida tersebut tampak membagikan beberapa rekaman singkat saat kejadian pelecehan yang ia alami tersebut sudah berlangsung.
Pada cuitannya, Isfi tampak menyebutkan bahwa pelaku melakukan pelecehan dengan merekam dirinya saat tengah buang air kecil di toilet Stasiun Ciamis.
"Lagi pipis malah direkam gimana sih ini staffnya," ujar Isfi.
Dalam video yang dibagikan, terlihat pelaku menggenakan seragam biru yang ternyata merupakan petugas cleaning service atau kebersihan pada stasiun tersebut.
Namun, saat awal kejadian pelaku tampak tak mengakui perbuatannya bahkan ketika sudah ditegur oleh pihak keamanan sekitar ia tetap berusaha mengelak dari tuduhan Isfi.
"Asli sumpah enggak, kalau ada (bukti) silahkan. Saya lagi bersihin ini," elak pelaku sambil menunjuk ke dalam toilet perempuan.
Menanggapi hal tersebut, pihak keamanan KAI lantas menghubungi pihak kepolisian dan atasan dari pelaku untuk menindak pelecehan yang dilakukan olehnya.
Setelah pihak berwajib datang dan dilakukan introgasi yang membuat pelaku mengakui perbuatannya, kepolisian malah meminta kedua belah pihak untuk berdamai yang ternyata cukup membuat geram Isfi.
Baca Juga: Dapat Dukungan PMN, KAI Tegaskan Komitmen Selesaikan Proyek Kereta Cepat
"Setelah di introgasi oleh pihak KAI dan kepolisian akhirnya pelaku mengakui tindakan tersebut. Gila emang!!!! Tapi yang disayangkan dari pihak kepolisian meminta damai, damai ceunaaahhhh!!! Greget banget asli," ujar Isfi.
Berita Terkait
-
Jaringan Predator Seks Anak di NTT: Sosok VK Diduga Jadi 'Makelar' Eks Kapolres Ngada!
-
Ratusan Ribu Pemudik Diprediksi Bakal Kembali ke Jakarta Pakai Kereta, Masuk Berkala hingga 11 April
-
Mau Mudik Bareng Hewan Kesayangan? KAI Tawarkan Layanan Kargo Diskon 40 Persen
-
Meluber di Stasiun Pasar Senen di Hari Puncak Arus Mudik, Okupansi Pemudik Tembus 107 Persen
-
Pantau Kelancaran Mudik Lebaran, AHY Kunjungi Stasiun Pasar Senen
Terpopuler
- Menguak Sisi Gelap Mobil Listrik: Pembelajaran Penting dari Tragedi Ioniq 5 N di Tol JORR
- Kode Redeem FF SG2 Gurun Pasir yang Aktif, Langsung Klaim Sekarang Hadiahnya
- Dibanderol Setara Yamaha NMAX Turbo, Motor Adventure Suzuki Ini Siap Temani Petualangan
- Daftar Lengkap HP Xiaomi yang Memenuhi Syarat Dapat HyperOS 3 Android 16
- Xiaomi 15 Ultra Bawa Performa Jempolan dan Kamera Leica, Segini Harga Jual di Indonesia
Pilihan
-
Duel Kevin Diks vs Laurin Ulrich, Pemain Keturunan Indonesia di Bundesliga
-
Detik-detik Jose Mourinho Remas Hidung Pelatih Galatasaray: Tito Vilanova Jilid II
-
Nilai Tukar Rupiah Terjun Bebas! Trump Beri 'Pukulan' Tarif 32 Persen ke Indonesia
-
Harga Emas Antam Lompat Tinggi di Libur Lebaran Jadi Rp1.836.000/Gram
-
7 Rekomendasi HP 5G Murah Terupdate April 2025, Mulai Rp 2 Jutaan
Terkini
-
10 Wisata di Kalimantan Barat yang Cocok Dikunjungi Saat Libur Lebaran
-
Detik-Detik Perkelahian Maut di Sungai Rengas yang Membuat Pemuda 24 Tahun Meregang Nyawa
-
Tips Menjaga Konsistensi Ibadah Setelah Ramadan dan Pentingnya Puasa Syawal
-
BRImo Hadirkan Kemudahan Transaksi Digital Sepanjang Libur Lebaran 2025
-
Komitmen Perluas Inklusi Keuangan, 1 Juta AgenBRILink BRI Siap Tangani Transaksi dan Pembayaran