SuaraKalbar.id - Penemuan bom di rumah seorang warga bernama Arsiah di Kelurahan Kaujon, Kota Serang, menggegerkan masyarakat sekitar.
Terkait hal itu, Subden Penjinak Bom Satuan Brimob (Jibom Satbrimob) Polda Banten telah mengevakuasi dan mengamankan bom militer jenis mortir (UXO) tersebut, Rabu.
Komandan Satuan Brimob Kombes Dede Rojudin di Serang, Rabu, mengungkapkan bahwa penemuan bom militer jenis mortir relatif aman.
Namun, untuk mengurangi risiko, petugas mengevakuasi dan mengamankan barang bukti tersebut ke Mako Satbrimob Polda Banten sebelum pelaksanaan pendisposalan (pemusnahan).
Dede Rojudin mengatakan, pelaksanaan evakuasi dan pengamanan berjalan dengan aman dan lancar.
Penemuan bom itu, kata Dede Rojudin, menggemparkan masyarakat sehingga petugas penuh hati-hati.
"Kami akan segera melaporkan kepada pimpinan terkait dengan lokasi dan segala yang terkait dalam proses SOP pendisposalan (pemusnahan)," ungkap Dede Rojudin. (Antara)
Baca Juga: Bom Parsel Meledak di Penjara Insein Myanmar, 8 Orang Tewas
Berita Terkait
-
Pertempuran Terbuka? Hizbullah Klaim Serangan Balasan, Tel Aviv Jadi Medan Perang
-
Serangan Bom Bunuh Diri Sasar Pasukan Gabungan Irak-Kurd, Tiga Perwira Tewas
-
15 Ucapan HUT Brimob ke-79, Cek Pilihannya di Sini!
-
Ancaman Bom di Wisuda Unpar Bandung, 100 Polisi Berjaga Ketat!
-
Ledakan Bom Mobil di Pakistan Tewaskan Dua Anak dan Lima Militan
Terpopuler
- Dicoret Shin Tae-yong 2 Kali dari Timnas Indonesia, Eliano Reijnders: Sebenarnya Saya...
- Momen Suporter Arab Saudi Heran Lihat Fans Timnas Indonesia Salat di SUGBK
- Elkan Baggott: Hanya Ada Satu Keputusan yang Akan Terjadi
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Kekayaan AM Hendropriyono Mertua Andika Perkasa, Hartanya Diwariskan ke Menantu
Pilihan
-
Dua Juara Liga Champions Plus 5 Klub Eropa Berlomba Rekrut Mees Hilgers
-
5 Rekomendasi HP Infinix Sejutaan dengan Baterai 5.000 mAh dan Memori 128 GB Terbaik November 2024
-
Kenapa KoinWorks Bisa Berikan Pinjaman Kepada Satu Orang dengan 279 KTP Palsu?
-
Tol Akses IKN Difungsionalkan Mei 2025, Belum Dikenakan Tarif
-
PHK Meledak, Klaim BPJS Ketenagakerjaan Tembus Rp 289 Miliar
Terkini
-
Kasus Korupsi BP2TD Mempawah Terus Berjalan, Polda Kalbar Pastikan Tidak Mandek
-
2 Kios di Sungai Kakap Terbakar, Diduga Akibat Korsleting Listrik
-
Ibu di Sambas Diduga Membunuh Bayi Baru Lahir, Kasus Terbongkar di Puskesmas
-
Bocah 6 Tahun Ditemukan Tewas di Parit Kubu Raya, Diduga Tenggelam Karena Tidak Bisa Berenang
-
Jual Pacar via MiChat, Pria di Singkawang Ditangkap Polisi