SuaraKalbar.id - Seorang mahasiswa asal Pontianak, Kalimantan Barat (Kalbar), Melki Sedek Huang membuat heboh warganet lantaran mengeluarkan kalimat yang dinilai bernada ancaman untuk Presiden Joko Widodo (Jokowi).
Dalam video yang beredar di Twitter, Ketua Badan Eksekutif Mahasiswa (BEM) Universitas Indonesia (UI) itu memberikan dua pilihan kepada Presiden Jokowi.
Kedua pilihan itu, yakni Jokowi mengakhiri kekuasaannya dengan baik-baik atau dengan berdarah-darah.
"Presiden Jokowi ini kan sudah akan memasuki tahun ke-9, tahun ke depan ini artinya kan tahun ke-10 dan tahun terakhir," kata Melki, dikutip dari vidio yang diunggah akun twitter @yusuf_dudum, Kamis (22/6/2023).
Baca Juga: Tidak Lolos SNBT, Layakkah Kesehatan Fisik dan Psikis Jadi Korbannya?
"Mari kita lihat, apakah presiden Jokowi mau mengakhiri kekuasaannya dengan baik-baik atau berdarah-darah," lanjut Melki.
Rupanya, potongan video tersebut merupakan bagian dari video podcast Youtube eks ketum KPK Abraham Samad yang berjudul 'Ketua BEM UI: Presiden Jokowi, Jangan Bunuh Demokrasi & Antikorupsi | Abraham Samad SPEAK UP'.
Dalam Podcast tersebut, Melki secara umum membahas tentang keadaan Indonesia saat ini.
Dirinya menilai bahwa Jokowi merupakan penebar ketakutan anak muda untuk bersuara.
"Jokowi menebar ketakutan pada anak muda untuk bersuara," katanya.
Baca Juga: Mahasiswa Baru Wajib Tahu, Ini 5 Perbedaan Dunia Sekolah dan Perkuliahan
Melki juga menyinggung mengenai adanya gerakan dari seluruh elemen yang telah bersatu sebagai wujud dari gelombang perlawanan yang sangat besar.
Berita Terkait
-
Viral Polisi Suruh Pendemo Tolak UU TNI Cap Jari dan Foto, Publik Murka: Mereka Penjahat?
-
Demo Tolak UU TNI, Mahasiswi Ini Skakmat Annisa Mahesa: Diskusi Baik-baik Mau Didengar?
-
Pendaftaran UTBK Ditutup, Peserta Diminta Cek Kembali Lokasi Ujian dan Syarat Pembayaran
-
Aksi Tolak UU TNI di Jakarta Berakhir Ricuh
-
Massa Pendemo Tolak UU TNI di DPR Dipukul Mundur Aparat, Satu Motor Ludes Terbakar!
Tag
Terpopuler
- Menguak Sisi Gelap Mobil Listrik: Pembelajaran Penting dari Tragedi Ioniq 5 N di Tol JORR
- Kode Redeem FF SG2 Gurun Pasir yang Aktif, Langsung Klaim Sekarang Hadiahnya
- Dibanderol Setara Yamaha NMAX Turbo, Motor Adventure Suzuki Ini Siap Temani Petualangan
- Daftar Lengkap HP Xiaomi yang Memenuhi Syarat Dapat HyperOS 3 Android 16
- Xiaomi 15 Ultra Bawa Performa Jempolan dan Kamera Leica, Segini Harga Jual di Indonesia
Pilihan
-
Link Live Streaming AC Milan vs Inter Milan: Duel Panas Derby Della Madonnina
-
FULL TIME! Yuran Fernandes Pahlawan, PSM Makassar Kalahkan CAHN FC
-
Libur Lebaran, Polresta Solo Siagakan Pengamanan di Solo Safari
-
Dipermak Nottingham Forest, Statistik Ruben Amorim Bersama MU Memprihatinkan
-
Partai Hidup Mati Timnas Indonesia vs China: Kalah, Branko Ivankovic Dipecat!
Terkini
-
10 Wisata di Kalimantan Barat yang Cocok Dikunjungi Saat Libur Lebaran
-
Detik-Detik Perkelahian Maut di Sungai Rengas yang Membuat Pemuda 24 Tahun Meregang Nyawa
-
Tips Menjaga Konsistensi Ibadah Setelah Ramadan dan Pentingnya Puasa Syawal
-
BRImo Hadirkan Kemudahan Transaksi Digital Sepanjang Libur Lebaran 2025
-
Komitmen Perluas Inklusi Keuangan, 1 Juta AgenBRILink BRI Siap Tangani Transaksi dan Pembayaran