SuaraKalbar.id - Sebuah kejadian tragis menggegerkan warga Desa Sungai Rengas Kapuas, Kecamatan Sungai Kakap, Kabupaten Kubu Raya.
Seorang pria paruh baya berusia sekitar 60 tahun ditemukan tidak bernyawa di bawah sebuah lapak jualan warga pada Selasa (16/4/2024) sekitar pukul 16.30 WIB.
Tidak adanya warga yang mengaku mengenal pria tua tersebut menambah misteri dalam peristiwa ini.
Muhammad Sunandara Kalsi, Bhabinkamtibmas Desa Rengas Kapuas Kecamatan Sungai Kakap, menerima laporan dari warga sekitar pada pukul 16.30 WIB.
Baca Juga: Ibu Muda di Kubu Raya Meregang Nyawa di Tangan Suami Sendiri, Gara-Gara Minta Uang?
"Setelah mendapatkan laporan, saya langsung menuju lokasi untuk memeriksa. Ternyata benar, warga menemukan seorang pria parubaya yang diduga sudah tidak bernyawa," ujarnya.
Jenazah tersebut kemudian dibawa ke Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Sultan Syarif Abdurraman Alkadrie untuk proses identifikasi lebih lanjut.
"Saat ini jenazah sudah dibawa ke rumah sakit terdekat yaitu RSUD Kota untuk dilakukan identifikasi mengenai identitasnya," jelas Kalsi.
Salah satu warga Sungai Rengas bernama Dedek, mengaku tidak mengenali jenazah tersebut.
“Kayaknya bukan warga sini, karena baru kali ini saya melihatnya, tidak tau apakah baru atau bagaimana,” katanya.
Baca Juga: Kambing Berkeliaran Ganggu Pengguna Jalan di Kubu Raya, Warga Lapor Polisi
Berita Terkait
-
Fakta Ngeri Tukang Jagal Pemutilasi Eks Istri Siri: Nyabu Dulu, Fauzan Kondisi Nge-Fly saat Penggal Kepala Korban
-
Berapa Kadar Asam Urat Normal pada Lansia? Simak Cara Mengatasinya Tanpa Obat
-
Geger Bule Swiss Tewas di Kosan Tanjung Priok, Korban Filip Sempat Curhat soal Cewek Misterius ke Pemilik Kos
-
Jamaah Umroh Lansia asal Indonesia Jatuh dari Tangga Pesawat, Dimakamkan di Madinah
-
Polisi Identifikasi Penemuan Mayat Tanpa Kepala di Muara Baru, Inisialnya SH
Terpopuler
- Mahfud MD Sebut Eks Menteri Wajib Diperiksa Kasus Judol Pegawai Komdigi, Budi Arie Bilang 'Jangan Kasih Kendor'
- Rocky Gerung Spill Dalang yang Bongkar Kasus Judi Online Pegawai Komdigi
- Kejanggalan Harta Kekayaan Uya Kuya di LHKPN KPK, Dulu Pernah Pamer Saldo Rekening
- Berani Sentil Menteri Pendidikan Dasar dan Menengah, Segini Harta Kekayaan Melly Goeslaw
- Bak Gajah dan Semut, Beda Citra Tom Lembong vs Budi Arie Dikuliti Rocky Gerung
Pilihan
-
Pindad Segera Produksi Maung, Ini Komponen yang Diimpor dari Luar Negeri
-
Petinggi Lion Air Masuk, Bos Garuda Irfan Setiaputra Ungkap Nasibnya Pada 15 November 2024
-
Profil Sean Fetterlein Junior Kevin Diks Berdarah Indonesia-Malaysia, Ayah Petenis, Ibu Artis
-
Kritik Dinasti Politik Jadi Sorotan, Bawaslu Samarinda Periksa Akbar Terkait Tuduhan Kampanye Hitam
-
Bakal Dicopot dari Dirut Garuda, Irfan Setiaputra: Siapa yang Dirubah Engga Tahu!
Terkini
-
Manjakani Rilis Single Berlayar sebagai Pembuka Menuju Album Baru
-
Beras Berstiker Ria Norsan-Krisantus Kurniawan Ditemukan di Sambas, Relawan Midji-Didi Laporkan ke Bawaslu
-
Dramatis! Lansia Hilang 3 Hari di Desa Pak Utan Bengkayang, Korban Ditemukan dalam Kondisi Lemas
-
Gempa Magnitudo 2,5 Guncang Kendawangan, Kabupaten Ketapang
-
Polda Kalbar Gerebek Kampung Beting, Ungkap Sarang Judi Online dan Pengguna Narkoba