SuaraKalbar.id - Sebuah rumah kosong yang merupakan sitaan bank terbakar di Jalan Adisucipto gang Asaka, Desa Arang Limbung, Kabupaten Kubu Raya, Jumat (12/07/2024) malam sekitar pukul 22:50 WIB.
Kasubsie Penmas Polres Kubu Raya, Aiptu Ade, menjelaskan bahwa kebakaran tersebut pertama kali diketahui oleh seorang saksi yang melintas dan melihat api yang menyala di bagian lantai atas rumah tersebut.
“Saat warga berdatangan api sudah cukup besar membakar lantai dua sehingga petugas pemadam terdekat langsung melakukan pemadaman," kata Aiptu Ade pada Sabtu (13/07/2024) pagi.
Ketika warga berdatangan, api sudah cukup besar membakar lantai dua rumah tersebut. Petugas pemadam kebakaran yang terdekat segera melakukan upaya pemadaman. Rumah tersebut diketahui pernah dihuni namun saat ini kosong karena masuk dalam sitaan salah satu bank.
Baca Juga: Penemuan Jasad Pria Mengapung di Parit Hebohkan Warga Sungai Raya
Api baru dapat dipadamkan pada pukul 00.00 Wib oleh 8 unit mesin pemadam kebakaran yang datang ke lokasi kebakaran
“Kondisi rumah setelah dilakukan pemadaman hanya terbakar di bagian lantai atas (itu pun hanya sebagian dan tidak ada korban jiwa dalam peristiwa kebakaran tersebut,” tambah Aiptu Ade.
Setelah dilakukan pemadaman, diketahui bahwa kebakaran hanya membakar sebagian lantai atas rumah tersebut dan tidak ada korban jiwa dalam peristiwa ini.
Lebih lanjut, Ade menjelaskan bahwa rumah tersebut sudah tidak memiliki aliran listrik, sehingga penyebab pasti kebakaran belum diketahui.
"Kami menduga kebakaran ini mungkin ada unsur kesengajaan oleh orang yang tidak bertanggung jawab," ujarnya.
Baca Juga: Terlilit Utang, Aksi Nekat Ibu Muda Curi Motor di Rumah Sakit Pontianak Barat Terekam CCTV
Satreskrim Polres Kubu Raya dan Polsek Sungai Raya akan melakukan penyelidikan lebih lanjut untuk mengetahui penyebab pasti terjadinya kebakaran ini.
Berita Terkait
-
Kebakaran Hebat di Panti Jompo Spanyol, 10 Orang Tewas
-
Kebakaran Lahan di Gunung Rinjani, Jalur Pendakian Senaru Ditutup Sementara
-
Kronologi Kebakaran Gedung Kopegmar Jakarta Utara, 80 Damkar Dikerahkan
-
Satu Keluarga Tewas Terbakar Saat Api Melalap Sejumlah Rumah di Papanggo
-
Masjid di Selandia Baru Diduga Sengaja Dibakar, Apa Motifnya?
Terpopuler
- Kini Rekening Ivan Sugianto Diblokir PPATK, Sahroni: Selain Kelakuan Buruk, Dia juga Cari Uang Diduga Ilegal
- Gibran Tinjau Makan Gratis di SMAN 70, Dokter Tifa Sebut Salah Sasaran : Itu Anak Orang Elit
- Tersandung Skandal Wanita Simpanan Vanessa Nabila, Ahmad Luthfi Kenang Wasiat Mendiang Istri
- Dibongkar Ahmad Sahroni, Ini Deretan 'Dosa' Ivan Sugianto sampai Rekening Diblokir PPATK
- Deddy Corbuzier Ngakak Dengar Kronologi Farhat Abbas Didatangi Densu: Om Deddy Lagi Butuh Hiburan
Pilihan
-
Patut Dicontoh! Ini Respon Eliano Reijnders Usai Kembali Terdepak dari Timnas Indonesia
-
Ada Korban Jiwa dari Konflik Tambang di Paser, JATAM Kaltim: Merusak Kehidupan!
-
Pemerintah Nekat Naikkan Pajak saat Gelombang PHK Masih Menggila
-
Dugaan Pelanggaran Pemilu, Bawaslu Pantau Interaksi Basri Rase dengan ASN
-
Kuasa Hukum Tuding Kejanggalan, Kasus Cek Kosong Hasanuddin Mas'ud Dibawa ke Tingkat Nasional
Terkini
-
2 Pendulang Emas Tewas Tertimbun Tanah di Perkebunan Sawit Kapuas Hulu
-
Gagal Beraksi! 2 Pengedar Diciduk di Kubu Raya
-
Tragis! Pejalan Kaki Tewas Tertabrak Motor di Adisucipto Kubu Raya
-
Gara-Gara Lupa Kunci Stang, Mio GT Raib Digondol Maling di Kubu Raya
-
8 Pesona Tarian Khas Kalimantan Barat: Sebuah Perjalanan Menuju Jiwa Borneo