SuaraKalbar.id - Mudik Lebaran menjadi tradisi tahunan yang tak pernah sepi peminat.
Perjalanan panjang menuju kampung halaman, sering kali ditempuh ratusan kilometer, membuat kendaraan pribadi—terutama mobil—bekerja ekstra keras.
Jalanan menanjak, lalu lintas padat, serta cuaca panas bisa menguras performa mobil.
Oleh karena itu, servis mobil pasca mudik adalah langkah penting untuk menjaga kondisi kendaraan tetap prima.
Baca Juga: 10 Wisata di Kalimantan Barat yang Cocok Dikunjungi Saat Libur Lebaran
Berikut ini adalah sejumlah tips servis mobil setelah perjalanan mudik agar mobil tetap nyaman, aman, dan awet digunakan sehari-hari.
1. Cek Kondisi Oli Mesin dan Cairan Lainnya
Selama perjalanan jauh, oli mesin bekerja lebih keras dari biasanya.
Panas berlebih akibat perjalanan panjang bisa menurunkan kualitas oli.
Pastikan untuk mengecek level oli dan warna cairannya.
Jika oli sudah terlihat hitam pekat dan encer, itu tanda bahwa oli perlu segera diganti.
Baca Juga: BRImo Hadirkan Kemudahan Transaksi Digital Sepanjang Libur Lebaran 2025
Selain oli mesin, periksa juga cairan penting lainnya seperti minyak rem, air radiator (coolant), oli transmisi (terutama untuk mobil matic), dan washer fluid.
Berita Terkait
-
Tilang Kendaraan Berat Tak Lulus Uji Emisi, Pemprov DKI Ingatkan Sanksi Pidana Kurungan hingga Denda
-
Angkasa Pura Indonesia Layani 10,67 Juta Penumpang Pesawat Selama Mudik Lebaran
-
Menteri-menteri Sambangi Jokowi, Istana: Silaturahmi Lebaran Jangan Dibumbui Tafsiran Politik
-
Mudik Lebaran 2025 di Sultan Hasanuddin: Jumlah Penumpang Stabil, Ini Alasannya!
-
Pulang ke Rumah Jokowi, Selvi Ananda Disentil usai Tampak Cuek ke Kerumunan Warga
Terpopuler
- Timnas Indonesia U-17 Siaga! Media Asing: Ada yang Janggal dari Pemain Korut
- Jerman Grup Neraka, Indonesia Gabung Kolombia, Ini Hasil Drawing Piala Dunia U-17 2025 Versi....
- Kode Redeem FF Belum Digunakan April 2025, Cek Daftar dan Langsung Klaim Item Gratis
- Kiper Belanda Soroti Ragnar Oratmangoen Cs Pilih Timnas Indonesia: Lucu Sekali Mereka
- 4 Produk Wardah untuk Usia 40 Tahun Ke Atas Mengandung Antiaging, Harga Mulai Rp 50 Ribuan
Pilihan
-
Kiprah La Nyalla Mattalitti Saat Geger Geden PSSI Kini Rumahnya Digeledah KPK
-
Markas Pemain Korut U-17: Yang Tersembunyi di Balik Klub 4.25 SC?
-
Profil dan Kekayaan Abdul Halim Iskandar, Saudara Cak Imin yang Diduga Terlibat Korupsi
-
Strategi Investasi BPKH Gagal Tercapai, Kurang Rp704 Miliar dari Target di 2024
-
IHSG Masih Tunjukkan Taring dengan Menguat di Perdagangan Selasa Pagi
Terkini
-
Bayar Living Cost Jemaah Haji 2025 Bebas Kendala, Percayakan Kepada Layanan Banknotes SAR dari BRI
-
Hery Gunardi Resmi Menjabat Ketua Umum PERBANAS: Komitmen Baru untuk 20242028
-
BRI Buyback Saham di Tengah Ketidakpastian Ekonomi Global
-
Pengusaha Kue Ini Makin Berkembang Berkat Pemberdayaan dari BRI
-
7 Pesona Wisata Alam di Bengkayang Kalimantan Barat