7 Fakta Aprilia Manganang, Tentara Wanita Ternyata Laki-laki

Sejak kecil Aprilia Manganang dinyatakan sebagai perempuan.

Husna Rahmayunita
Rabu, 10 Maret 2021 | 09:36 WIB
7 Fakta Aprilia Manganang, Tentara Wanita Ternyata Laki-laki
Serda Aprilia Manganang. (Keterangan Foto: Instagram @/manganang92)

Laki-laki asal Manado itu merasa bersyukur atas bantuan yang diberikan.

Potret macho Serda Aprilia Manganang. (Instagram/@manganang92)
Potret macho Serda Aprilia Manganang. (Instagram/@manganang92)

"Ini momen yang sangat saya tunggu, bahagia banget. Puji Tuhan Yesus saya bisa lewati ini dan saya bersyukur Tuhan pakai bapak dan ibu untuk pertemukan saya," kata Aprilia melalui video konferensi dari Mabes TNI AD.

"Saya terimakasih ke dokter yang sudah bantu saya, saya sangat bahagia selama 28 tahun saya menunggu keinginan saya dan akhirnya tahun ini tercapai. Izin terimakasih bapak," sambungnya.

7. Family Man

Baca Juga:Mengenal Hipospadia, Kondisi yang Dialami Aprilia Manganang

Terlepas dari semuanya, Aprilia Manganang sendiri dikenal sebagai sosok penyayang keluarga. Melalui akun media sosial pribadinya, pria 28 tahun tersebut sempat membagikan momen bersama dengan kedua orangtuan dan kakaknya.

Foto profil Aprilia Manganang di Instagram pun memanjang potret kedua orangtuanya.

Itulah 7 fakta Aprilia Manganang.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

Terkini