Ini Saran dari BRI Agar Terhindar dari Modus Penipuan

Mengabaikan pesan dan panggilan dari nomor yang tidak dikenal dan tidak sembarangan mengklik link yang dikirimkan.

Fabiola Febrinastri | Restu Fadilah
Minggu, 28 April 2024 | 19:23 WIB
Ini Saran dari BRI Agar Terhindar dari Modus Penipuan
Ilustrasi seseorang memainkan HP. (Dok. Freepik)

Sistem perbankan memang dilengkapi dengan fitur keamanan. Namun, nasabah juga perlu teliti sebelum menerima telepon serta membuka file dan aplikasi. Hal ini menjadi kunci keselamatan nasabah.

Jika Anda mencurigai adanya tindakan penipuan, segera hubungi Contact BRI di 1500017. Anda juga bisa chat Sabrina via WhatsApp dengan nomor 0812-1214 017 untuk melakukan pengaduan.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini