SuaraKalbar.id - Seorang laki-laki berinisial YY (25) diamankan oleh petugas gabungan dari unit Jatanras Satuan Reskrim Polres Tabalong dan Polres Balangan karena mencuri ratusan gram emas.
Kapolres Tabalong AKBP Muchdori menerangkan pelaku melancarkan aksinya di Kantor PT Putri Prima Lestari, Komplek Ruko Swadarma Lestari Blok B/1 Kelurahan Mabuun, Kecamatan Murung Pudak, Kabupaten Tabalong, Jumat (14/8/2020)
Akibat perbuatannya, seorang korban berinisial NH (38) warga Jalan Flamboyan, Kelurahan Pembataan, Kabupaten Tabalong, Kalimantan Selatan mengalami kerugian hingga Rp 207 juta.
"Tersangka sudah kami amankan dan perbuatan pelaku menyebabkan korban mengalami kerugian sekitar Rp 207 juta," ujar Muchdori seperti dikutip dari Antara, Kamis (20/8).
Baca Juga: Ketemu di Jalan, Dua Geng Remaja di Gorontalo Mendadak Tawuran
Saat beraksi, pelaku berhasil menggodol sejumlah barang berharga seperti kalung emas 30 gram, tas kecil berisi perhiasan emas 100 gram, uang tunai Rp80 juta dan sebuah mesin las merk Miller.
Meski begitu, pelaku tak berkutik saat petugas menangkapnya di terminal.
"Tersangka kami ringkus tanpa perlawanan saat berada di sekitar terminal Mabuun, Kabupaten Tabalong, pada Rabu (18/8)," sambung Muchdori.
Kekinian YY dan barang bukti telah diamankan di Polres Tabalong guna penyelidikan lebih lanjut.
Baca Juga: Soal Kasus Jerinx SID, Gubernur Bali Beri Sindiran Nyelekit
Berita Terkait
-
Maling Nekat Gasak Motor Wartawan di Bekasi saat Korban Salat Zuhur
-
Boncengi Istri dan Anaknya, Seorang Pria Terekam CCTV Curi Ponsel dalam Dashboard Motor
-
Seorang Pemuda Nekat Bacok Ketua KPPS saat Pemilu Gegara Janji Uang Rp100 Ribu
-
Parah! Bukannya Diantar ke Tempat Tujuan, Sopir Taksol Bawa Kabur 11 Laptop di Mangga Dua Jakpus
-
Belum Lunas, Motor Honda Beat Milik Kurir di Petamburan Raib Digondol Maling
Terpopuler
- Profil dan Agama Medina Dina, Akan Pindah Agama Demi Nikahi Gading Marteen?
- Ngaku SMA di Singapura, Cuitan Lawas Chilli Pari Sebut Gibran Cuma SMA di Solo: Itulah Fufufafa..
- Baim Wong Terluka Hatinya, Olla Ramlan Maju Senggol Paula Verhoeven: Ego Laki Jangan Disentil Terus
- Rumah Baru Sarwendah Tersambar Petir
- Beda Kekayaan AKP Dadang Iskandar vs AKP Ryanto Ulil di Kasus Polisi Tembak Polisi
Pilihan
-
Pemetaan TPS Rawan di Kaltim: 516 Lokasi Terkendala Internet
-
Siapa SS? Anggota DPR RI yang Dilaporkan Tim Hukum Isran-Hadi Terkait Politik Uang di Kaltim
-
Proyek IKN Dorong Investasi Kaltim Capai Rp 55,82 Triliun Hingga Triwulan III
-
Tim Hukum Isran-Hadi Ungkap Bukti Dugaan Politik Uang oleh Anggota DPR RI Berinisial SS
-
5 Rekomendasi HP Murah Mirip iPhone Terbaru November 2024, Harga Cuma Rp 1 Jutaan
Terkini
-
Kecelakaan Tragis di Jalan Trans Kalimantan: Seorang Pengendara Motor Tewas di Tempat
-
Aston Pontianak Ajak Masyarakat Meriahkan Pilkada Serentak dengan Promo Menarik dan Tantangan Kreatif
-
Banjir Kembali Rendam Desa Darit Landak, Ketinggian Air Capai 80 Centimeter
-
Ngeri! Ngaku Lihat Pria Lain di Kamar Istri, Suami di Kalbar Ngamuk Bacok 3 Orang
-
Dirut BRI Dinobatkan Sebagai The Best CEO untuk Most Expansive Sustainable Financing Activities