
SuaraKalbar.id - Rosie Babor berbahagia menikah dengan sang kekasih di sebuah gereja. Meski Rosie Babor tak punya kaki, dia berusia 'berjalan' ke altar gereja tersebut.
Hal yang membuat para tamu tak kuasa menahan tangis lantaran melihat Rosie Babor saat berjalan di altar.
Rosie Babor merupakan pengantin wanita asal Cebu, Filipina.

Sejak kecil Rosie memiliki kelainan yang membuat dirinya tak memiliki kaki seperti orang lain pada umumnya.
Baca Juga: Viral Bikin Ngilu Terlindas Mobil di Alam Sutera, Begini Kondisi Rangga
Rosie Babor tampak tak pernah mengeluh. Bahkan saat hari pernikahannya tiba, Rosie tetap ingin berjalan seorang diri di altar pernikahannya itu.
Hal itu Rosie Babor lakukan lantaran ingin merasakan pengalaman seperti mempelai wanita lain.
Dilansir dari Daily Mail, Rosie mengatakan jika awalnya ia berencana untuk menggunakan kursi roda.
Namun saat menjelang hari bahagia itu, Rose berubah pikiran.
Berjalan di altar menjadi momen yang sangat ingin ia rasakan.
Baca Juga: Emak-emak Bentak Petugas Karena Tak Terima Ditilang, Endingnya Malah Begini
“Aku ingin semuanya sempurna untuk pernikahanku, jadi aku harus berjalan sendiri di altar. Itu membuat hari tersebut jadi terasa lebih spesial, karena aku harus melewati kesulitan kecil itu,” ungkap Rosie.
- 1
- 2
Berita Terkait
-
Viral Sopir Angkot Rayakan Wisuda Anak dengan Cara Tak Biasa, Pesan Pilu Jadi Sorotan
-
Nenek di Malang Curhat Pedas ke Wanita Bule soal Indonesia, Isinya Bikin Merinding!
-
Viral Curhatan Polos Bocah SD ke Prabowo Soal Jalan Rusak Berlumpur: Kapan Jalan Dibangun, Pak?
-
BKPM Dorong Sentra Vokasi Terbesar di Indonesia Buka Akses Kerja Disabilitas
-
Ulasan Novel Viral: Ketika Ketenaran Mengubah Segalanya, Dunia Tak Lagi Sama
Terpopuler
- Pascal Struijk Aneh dengan Orang Indonesia: Kok Mereka Bisa Tahu
- Dosen Asal Semarang Tewas Bersimbah Darah di Kamar Kos Sleman, Ini Kata Polisi
- Rekomendasi Mobil Suzuki Bekas Rp100 Jutaan: Ini Pilihan Terbaik dengan Spesifikasi dan Pajak Ringan
- Kapan Jadwal Pemutihan Pajak Kendaraan Jakarta 2025? Cek Jadwal dan Syaratnya
- Pemprov Kalbar Luncurkan Program Pemutihan Pajak Kendaraan Bermotor, Ini Syarat dan Ketentuannya
Pilihan
-
7 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Baterai Jumbo Terbaik April 2025
-
5 Rekomendasi Pelembap untuk Remaja, Aman dengan Harga Terjangkau
-
Harga Emas Antam Berbalik Meroket Jadi Rp1.986.000/Gram Hari Ini
-
5 Pilihan Sunscreen untuk Kulit Berminyak, Aman Tak Menyumbat Pori-pori
-
Jadi Tersangka Pemalsuan Dokumen, Pengacara Ini Batal Ikut Gugat Ijazah Jokowi
Terkini
-
Jangan Lewatkan! Kumpulan Link Saldo DANA Gratis Hari Ini, Buruan Klaim Sebelum Kehabisan
-
Klaim Dana Kagetmu Sekarang Sebelum Kehabisan! Raih Saldo DANA Gratis
-
Jangan Sampai Ketinggalan! DANA Kaget Bagi-bagi Saldo Gratis!
-
DANA Kaget Hari Ini Kamis 24 April 2025: Klaim Saldo Gratis Sekarang Juga!
-
BRI Wujudkan Cita-Cita Kartini lewat Program BRInita untuk Perempuan Indonesia