SuaraKalbar.id - Bak sudah jatuh tertimpa tangga, kiranya peribahasan itu tepat menggambarkan nasib cowok korban selingkuh kali ini.
Cowok tersebut tak menyangka ternyata si pacar melakuka perselingkuhan. Mengejutkannya, selingkuhan pacarnya itu tak lain adalah kakeknya sendiri.
Si pacar selingkuh dengan kakek sampai hamil dan punya anak. Kisah itu dibagikan lewat akun TikTok @stackS1400 baru -baru ini.
Menyadur dari World of Buzz, Senin (21/6/2021), pemilik akun tersebut mengungkap bagaimana ia bisa mengetahui perselingkuhan tersebut.
Baca Juga: Viral Kakek Pencuri Minyak Kayu Putih Dipukuli, Begini Kronologisnya
Saat itu, si pacar sedang bermain bersama anak mereka di kamar mandi. Sementara, pria ini mengecek ponsel pacarnya dan menemukan banyak pesan serta gambar tak senonoh antara si pacar dan kakeknya.
Pria ini menyebut bahwa si pacar ternyata bercinta dengan kakeknya hingga punya anak. Dengan begitu, anak yang selama ini diasuhnya adalah anak ppamannya sendiri.
"Aku menemukan jika anakku ternyata adalah pamanku. Kakekku bercinta dengan pacarku selama kita tinggal dengannya," tulis pria ini di awal video.
Tidak hanya itu, pria ini menambahkan bahwa si kakek memang punya sejarah suka selingkuh. Namun, ia tidak menyangka jika kakeknya akan bercinta dengan pacarnya.
Meski begitu, pria ini mengungkap masih ingin menjadi bagian dari hidup anak sekaligus pamannya. Namun, perlakuan si kakek masih membuatnya sakit hati.
Baca Juga: Viral, Kakek Pencuri Minyak Kayu Putih Digebukin Pemuda yang Diduga Karyawan Minimarket
Tak hanya dirinya, ulah kakeknya yang hobu selingkuh pun membuat ayahnya kesal.
"Ayahku tidak pernah suka dengan ayahnya sendiri. Ayahku tidak pernah berhubungan dengannya sejak remaja," imbuh pemilik akun @stackS1400.
Sejak dibagikan, curhatan pria ini sudah ditonton hingga 11,5 juta kali di TikTok. Tak sedikit yang turut dibuat bingung dan bersimpati dengan pria ini.
Berita Terkait
Terpopuler
- Ogah Ikut Demo Besar-besaran Ojol di Jakarta 20 Mei, KBDJ: Kami Tetap Narik Cari Rezeki!
- 10 Mobil Bekas di Bawah Rp100 Jutaan: Kabin Lapang, Keluaran Tahun Tinggi
- 8 Rekomendasi Sunscreen Mengandung Vitamin C, Ampuh Hilangkan Noda Hitam
- 7 Sunscreen Mengandung Salicylic Acid, Ampuh Atasi Jerawat dan Kulit Berminyak
- Kritik Suporter PSS ke Manajeman Viral, Bupati Sleman: Ya Harus segera Berbenah
Pilihan
-
Termasuk Lawan Montenegro, Ini Jadwal Timnas Indonesia di Piala Dunia Sepak Bola Mini
-
Hati-hati Timnas Indonesia, Alex Pastoor Masuk Daftar Calon Pelatih Ajax Amsterdam
-
Honda Cari Bibit Pembalap Muda di Ajang HDC
-
Profil Pemilik Rupiah Cepat, Pinjol Viral yang Disorot Publik Ternyata Dikuasai Asing
-
5 HP Murah Rp2 Jutaan Layar AMOLED: RAM Besar, Kamera Resolusi Tinggi
Terkini
-
Harga Emas Meroket! Ada yang Melonjak Hingga Rp1,9 Juta per Gram, Ini Daftar Lengkapnya
-
Tips Menabung Haji bagi Petani Sawit Kalbar, Berangkat ke Tanah Suci dari Hasil Kebun
-
Tips Menabung Haji 5 Tahun Langsung Berangkat ke Tanah Suci
-
Pemkot Pontianak Hadirkan Pasar Murah Jelang Idul Adha, Cek Jadwal dan Lokasinya di Sini!
-
Desa BRILiaN Hargobinangun Kelola Sampah Digital dan Pariwisata, UMKM Tumbuh Bersama BRI