SuaraKalbar.id - Komika Arie Kriting tolak masuk Islam. Arie Kriting tak sudi jadi mualaf. Arie Kriting tolak pindah agama ke Islam.
Arie Kriting menyatakan kecil kemungkinan dia pindah agama. Padahal, Arie Kriting menikah dengan aktris cantik Indah Permatasari yang diketahui beragama Islam.
“Kayaknya kecil kemungkinan saya jadi mualaf. Gak akan sepertinya,” ujar Arie Kriting pada 2017 silam.
Arie Kriting mengaku percaya bahwa masyarakat Indonesia memiliki kebebasan dalam beragama.
Baca Juga: Tak Kenal Gofar, Arie Kriting Tegas Dukung Korban Dugaan Pelecehan Seksual
“Terima kasih. Keputusan untuk tidak menjadi mualaf ini memang saya ambil karena saya percaya bahwa di Indonesia kebebasan beragama diakui,” kata Arie Kriting.
Arie menegaskan kalau dirinya tidak membenci agama Islam, hanya saja tak sudi menjadi mualaf.
“Saya gak benci Islam kok, sama sekali tidak. Cuma gak mau jadi mualaf aja. Gak sudi saya. Makanya gak usah harap saya jadi mualaf, ya. Maaf.”
Atas penyataan itu, salah satu netizen meminta pria 36 tahun tersebut untuk lebih hati-hati ketika mengucapkan sesuatu dan Arie Kriting pun lantas menanggapinya.
“Susah sih untuk bikin saya jadi mualaf. Tidak segampang itu,” kata Arie Kriting.
Baca Juga: Polemik Duta PON XX Papua, Arie Kriting Minta Maaf ke Raffi Ahmad
Di akhir, cerita Arie Kriting mengungkapkan jika dirinya sudah beragama Islam sejak lahir dan hal tersebut diungkapkannya saat berada di atas panggung.
Ia menceritakan pengalamannya saat mengucap salam sebagai umat Muslim ketika mengunjungi salah satu daerah di Indonesia. Namun, di sana Arie Kriting justru dikira non Muslim.
“Waktu saya ke Aceh, saya mengucap salam (dalam Islam), pada sikut-sikutan, mereka bilang ‘Orang Timor ada yang Islam memangnya?’ Ini stereotype, orang Timor harus hitam, keriting, tidak boleh Islam, namanya harus Simon. Tidak juga, saya ini Islam dan saya pulang ke kampung halaman pada saat Idul Fitri. Itu momen yang sangat berharga, saya sholat Ied, itu luar biasa sekali,” jelas Arie Kriting panjang lebar, mengakhiri kesalahpahaman masyarakat selama ini.
Berita Terkait
-
Setan Botak di Jembatan Ancol, Hantu Legend Malah Nggak Dikasih Panggung?
-
Akhirnya Setelah 33 Tahun, Ozy Syahputra Punya Film Setan Botak di Jembatan Ancol
-
Belum Berhasil Diberantas Negara, Arie Kriting Minta Kiat Sukses Jadi Koruptor
-
Nopek Novian Kaget Tiba-Tiba Disemprot Happy Asmara: Jelek Banget ya Manggungnya Suamiku?
-
Nopek Novian Dapat Kiriman Doa Mengerikan usai Diamuk Happy Asmara: Biar Tangan...
Tag
Terpopuler
- Ditahan Atas Dugaan Pemerasan, Beredar Rekaman Suara Reza Gladys Sebut Mail Syahputra Tolak Transferan
- Full Ngakak, Bio One Komentari Pengangkatan Ifan Seventeen Jadi Dirut PT Produksi Film Negara
- 3 Alasan yang Bikin Ustaz Derry Sulaiman Yakin Denny Sumargo, Hotman Paris dan Willie Salim Bakal Mualaf
- Jebloskan Nikita Mirzani ke Penjara Reza Gladys Sempat Disebut Cocok Gabung Gen Halilintar
- Ifan Seventeen Tiba-Tiba Jadi Dirut PFN, Pandji Pragiwaksono Respons dengan Dua Kata Menohok
Pilihan
-
Driver Ojol Dapat 'Tunjangan Hari Raya (THR)' 2025, Ini Kriteria dan Syaratnya
-
Komunitas Milenial Bergerak Sukses Gelar Aksi Sosial BERMANJA di Yogyakarta
-
Emas Antam Tembus Harga Tertinggi Sepanjang Masa Hari Ini, Jadi Rp1.742.000/Gram
-
Alasan Koster Naikkan Tunjangan DPRD Bali Karena Kasihan Bebannya Berat
-
Biasa Blak-blakan, Ahok Takut Bicara soal BBM Oplosan Pertamina: Ada yang Saya Enggak Bisa Ngomong
Terkini
-
Cek Fakta: Video Banjir di Kawasan Istana Garuda IKN
-
Tugu Khatulistiwa Pontianak Muncul di Promosi Squid Game Season 3
-
Jadwal Imsak dan Salat di Pontianak, Kamis 13 Maret 2025
-
Pemerintah Kubu Raya Pastikan Pemberian THR, Termasuk untuk Ojek Online dan Kurir
-
Pengepul Bensin Diduga Lalai, 2 Kios dan Gerobak di Pontianak Ludes Terbakar!