SuaraKalbar.id - Cuaca ekstrem seperti hujan disertai angin kencang, terutama daerah-daerah pesisir dan dataran rendah, diprediksi akan melanda wilayah Kalimantan Barat.
"Masyarakat diimbau agar meningkatkan kewaspadaannya terhadap potensi hujan dengan intensitas sedang hingga lebat tersebut," imbau Badan Meteorologi, Krimatologi, dan Geofisika (BMKG) Supadio Pontianak, Kalimantan Barat.
Dia menambahkan, masyarakat juga diminta waspada dalam menghadapi potensi terjadinya bencana banjir, genangan air, dan sebagainya di sebagian wilayah Kalbar. Khususnya wilayah yang sering terjadi bencana.
“Cuaca ekstrem yang biasa terjadi di Kalbar ini adalah hujan dengan intensitas tinggi hingga menyebabkan banjir dan kabut asap (musim kemarau)," ujarnya, dilansir laman Antara, Rabu (29/9/2021).
Baca Juga: Tempat Wisata Alam di Pontianak: Danau Ho'ce hingga Aloevera Center
Maka dari itu. masyarakat diimbau tidak melakukan aktivitas yang dapat menyebabkan kebakaran hutan dan lahan.
Dia mengatakan, cuaca ekstrem yang berpotensi banjir biasanya terjadi pada Januari, Maret, April, November, dan Desember.
Menurutnya, hampir semua daerah di Kalbar berpotensi terkena dampak cuaca ekstrem tersebut, sesuai dengan informasi analisis dan prakiraan dasarian yang dikeluarkan BMKG dan akan diperbarui setiap 10 hari sekali.
Berita Terkait
-
Bertahan di Tengah Pandemi, UMKM Sungai Raya Produksi Dodol
-
Buntut Lapas Perempuan Pontianak Ricuh, Sipir Temukan Banyak Ponsel dan Benda Terlarang
-
Prakiraan Cuaca BMKG 29 September: Bogor-Depok Hujan
-
Prakiraan Cuaca Pekanbaru, Padang dan Wilayah Lain di Indonesia
-
Kalbar Miliki Potensi Tanaman Hias yang Diburu Pasar
Terpopuler
- 1 Detik Jay Idzes Gabung Sassuolo Langsung Bikin Rekor Gila!
- Selamat Tinggal, Kabar Tak Sedap dari Elkan Baggott
- 12 Kode Redeem FF Hari Ini 6 Juli 2025, Emote dan Skin Senjata Spesial Event Faded Wheel
- Siapa Finn Dicke? Gelandang Keturunan Indonesia Incaran PSSI Latihan Bersama Rafael Struick
- Update Harga Honda Vario Juli 2025, Mending Beli Baru atau Motor Bekas?
Pilihan
-
Daftar Harga Tiket Konser My Chemical Romance Jakarta, Presale Mulai 9 Juli
-
5 Rekomendasi HP NFC Murah Terbaru Juli 2025: Dompet Aman, Transaksi Lancar!
-
7 Rekomendasi HP Murah Layar AMOLED Harga di Bawah Rp 3 Juta Terbaik Juli 2025, Pasti Terang!
-
Musim Berburu Siswa Baru: Apa Kabar Sekolah Negeri?
-
Duet Jordi Amat dan Rizky Ridho di Lini Belakang Persija? Mauricio Souza Buka Suara
Terkini
-
BRI Dorong Pembangunan Berkelanjutan, Green Financing Capai Rp89,9 Triliun
-
DPRD Kalbar Usut Status Pulau Pengikik yang Kini Jadi Milik Kepri
-
Transformasi Jadi Magnet, Kepercayaan Investor Global ke BBRI Menguat
-
KPK Dalami Peran Enam Saksi Terkait Commitment Fee Proyek Dinas PUPR Mempawah
-
BRI Dukung Couplepreneur Ekspor Craftote ke Pasar Asia dan Amerika