SuaraKalbar.id - Penurunan biaya tes swab PCR disambut baik ahli epidemiologi Poltekkes Kemenkes Pontianak Malik Saepudin. Ia pun berharap, dimulai dengan kebijakan pemerintah tersebut, biaya PCR makin ditekan dan bila perlu digratiskan.
Malik menilai, penetapan tarif luar Jawa-Bali sebesar Rp300 ribu menjadi kabar gembira bagi seluruh masyarakat. Biaya tersebut bisa jadi yang termurah kedua setelah Vietnam.
Kebijakan ini pun, kata Malik, selaras dengan kepentingan nasional dalam percepatanan penganan Covid-19. Sebab, tes PCR merupakan bagian penting dalam upaya peningkatan tracing, testing dan treatmen.
“Ini dapat mencegah dan menghambat laju penularan kasus impor yang berisiko membawa varian baru,” ucapnya.
Baca Juga: Tarif Tes PCR Rp300 Ribu, Dinkes Batam: Yang Langgar Harga Dicabut Izin
Kendati demikian, Malik berharap, ke depan harga tes PCR Covid-19 makin murah lagi hingga digratiskan. Sebab, Undang-Undang Karantina Nomor 6 Tahun 2018 menjamin secara penuh kesejahteraan ekonomi masyarakat di saat pandemi.
Terlebih PCR sangat peting untuk langkah deteksi. Malik pun mendorong agar pengawasan kepada laboratorium dilakukan. Agar tak ada yang menarik di atas tarif biaya PCR yang ditentukan pemerintah.
“Laboratorium yang memainkan harga di atas batas tarif dapat dikenakan sanksi penutupan,” tutupnya.
Berita Terkait
-
Dharma Pongrekun: Mengapa Tes PCR Harus Dicolok-colok ke Hidung?
-
Mau Nonton Konser Bebas dari Risiko Infeksi Covid-19, Epidemiolog Sarankan Jaga Jarak 1 Meter
-
Epidemiolog Desak Pemerintah Segera Tetapkan Kasus Gagal Ginjal Akut sebagai KLB
-
Epidemiolog: Jangan Sampai Ada Anggapan Masker Penentu Akhir Pandemi
-
Mampu Hindari Imunitas Vaksin, Subvarian Omicron BA2.75.2 Berpotensi Perpanjang Durasi Pandemi
Terpopuler
- Dicoret Shin Tae-yong 2 Kali dari Timnas Indonesia, Eliano Reijnders: Sebenarnya Saya...
- Momen Suporter Arab Saudi Heran Lihat Fans Timnas Indonesia Salat di SUGBK
- Elkan Baggott: Hanya Ada Satu Keputusan yang Akan Terjadi
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Kekayaan AM Hendropriyono Mertua Andika Perkasa, Hartanya Diwariskan ke Menantu
Pilihan
-
Dua Juara Liga Champions Plus 5 Klub Eropa Berlomba Rekrut Mees Hilgers
-
5 Rekomendasi HP Infinix Sejutaan dengan Baterai 5.000 mAh dan Memori 128 GB Terbaik November 2024
-
Kenapa KoinWorks Bisa Berikan Pinjaman Kepada Satu Orang dengan 279 KTP Palsu?
-
Tol Akses IKN Difungsionalkan Mei 2025, Belum Dikenakan Tarif
-
PHK Meledak, Klaim BPJS Ketenagakerjaan Tembus Rp 289 Miliar
Terkini
-
Kasus Korupsi BP2TD Mempawah Terus Berjalan, Polda Kalbar Pastikan Tidak Mandek
-
2 Kios di Sungai Kakap Terbakar, Diduga Akibat Korsleting Listrik
-
Ibu di Sambas Diduga Membunuh Bayi Baru Lahir, Kasus Terbongkar di Puskesmas
-
Bocah 6 Tahun Ditemukan Tewas di Parit Kubu Raya, Diduga Tenggelam Karena Tidak Bisa Berenang
-
Jual Pacar via MiChat, Pria di Singkawang Ditangkap Polisi