SuaraKalbar.id - Keluarga besar Ridwan Kamil meminta masyarakat Indonesia tidak mengganggu privasi Geraldine, guru SD yang pertama menemukan jenazah Emmeril Khan Mumtadz atau Eril di Bendungan Engehalde, Bern pada Rabu (8/6) sekitar pukul 06.50 waktu setempat.
Erwin juga menegaskan bahwa Gerladine tidak memiliki akun media sosial sehingga tak perlu dicari tahu.
"Kami meminta kepada warga Indonesia untuk tidak mengganggu privasi Ibu Geraldine. Ini sebagai bentuk rasa hormat kami sebagai keluarga kepada Ibu Geraldine," kata Erwin Maniruzman selaku kakak dari Ridwan Kamil di Tangerang, Banten, Minggu (12/6/2022).
Erwin juga mengatakan, Keluarga Ridwan Kamil berharap agar warga tidak masuk ke dalam urusan pribadin Geraldine.
"Beliau perlu dijaga privasinya dan tak memiliki akun media sosial," tegasnya.
Selain Ridwan Kamil, keluarga besarnya juga menyampaikan ucapan terima kasih kepada warga Negara Swiss itu.
Hal itu lantaran Geraldine sangat perhatian, sehingga setiap perjalanan menuju lokasi kerja dan melewati bendungan air Engehalde selalu memperhatikan keadaan yang bisa dilaporkan kepada kepolisian.
"Kami ucapkan terima kasih khususnya kepada Geraldine atas perhatiannya yang sangat besar dalam penemuan jenazah Eril," kata Erwin.
Berita Terkait
-
Terpopuler: Video Atalia Didekap Erat Ridwan Kamil Saat Peti Eril Dimasukkan, Polisi Tangkap Tokoh Khilafatul Muslimin
-
Kenakan Busana Serba Hitam, Nabila Ishma Berbincang dengan Peti Jenazah Eril
-
Jenazah Eril Sudah Ditemukan, Interpol Polri Kirim Pencabutan Yellow Notice
-
Nyesek! Nabila Kedapatan Berbicara Sendiri Disamping Jenazah Eril, Netizen: Definisi Terlalu Dalam
-
Duka Mendalam Kepergian Eril, Pria Ini Ikut Salat Jenazah Secara Virtual di Depan TV
Terpopuler
- 5 Mobil Toyota Bekas yang Mesinnya Bandel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- Pajak Rp500 Ribuan, Tinggal Segini Harga Wuling Binguo Bekas
- 9 Sepatu Adidas yang Diskon di Foot Locker, Harga Turun Hingga 60 Persen
- 10 Promo Sepatu Nike, Adidas, New Balance, Puma, dan Asics di Foot Locker: Diskon hingga 65 Persen
- 5 Rekomendasi Sepatu Lari Kanky Murah tapi Berkualitas untuk Easy Run dan Aktivitas Harian
Pilihan
-
Petani Tembakau dan Rokok Lintingan: Siasat Bertahan di Tengah Macetnya Serapan Pabrik
-
Bos Bursa Mau Diganti, Purbaya: Tangkap Pelaku Goreng Saham, Nanti Saya Kasih Insentif!
-
Omon-omon Purbaya di BEI: IHSG Sentuh 10.000 Tahun Ini Bukan Mustahil!
-
Wajah Suram Kripto Awal 2026: Bitcoin Terjebak di Bawah $100.000 Akibat Aksi Jual Masif
-
Tahun Baru, Tarif Baru: Tol Bandara Soekarno-Hatta Naik Mulai 5 Januari 2026
Terkini
-
Warga Aceh Tamiang Berjuang Pulihkan Usaha Pascabencana: Rasanya Berat Sekali
-
Info Salat Jumat 2 Januari 2025, Berikut Daftar Imam dan Khatib 20 Masjid di Mempawah
-
Lumpur Setinggi Lutut Pernah Tutup Jalan Aceh Tamiang, Kini Akses Medan-Aceh Kembali Normal
-
Makna Tradisi Bakar Jagung Malam Tahun Baru: Simbol Kebersamaan hingga Harapan Baru
-
Rekayasa Lalu Lintas Malam Tahun Baru di Pontianak: Ini Skema dan Jam Penerapannya