SuaraKalbar.id - Indonesia akan menghadapi Myanmar pada semifinal Piala AFF U-16 2022, Rabu pekan ini di Stadion Maguwoharjo, Sleman, Yogyakarta.
Myanmar menjadi juara Grup C setelah berhasil menumbangkan Kamboja 1-0 pada laga terakhir grup ini Senin 8 Agsutus di Stadion Sultan Agung, Bantul.
Gol tunggal Lin Htet Ho pada menit ke-48 membuat Myanmar mengoleksi tujuh poin di Grup C atau dua poin di atas peringkat kedua Malaysia yang mengumpulkan lima poin yang pada pertandingan di Stadion Maguwoharjo, Sleman, dalam hari yang sama imbang 2-2 melawan Australia.
Malaysia nyaris menundukkan Australia yang andai berhasil akan membawa mereka ke empat besar ketika unggul 2-1 hingga seperempat jam babak kedua.
Malaysia menciptakan gol dari Muhammad Anjasmirza dalam menit 36 dan 49, sementara Australia mencetak dua gol dari Ayman Gulasi pada menit 17 dan Max Hately pada menit 64.
Kegagalan Malaysia ini menjadi tamparan karena mereka juara bertahan Piala AFF U-16 dan sudah dua kali menjuarai kompetisi itu pada 2013 dan 2019.
Skuad remaja Harimau Malaya selalu lolos dari babak grup turnamen ini sejak 2017, sedangkan semifinal menjadi pencapaian terbaik Myanmar dari Piala AFF U-16 sejak 2019.
Ketika itu Myanmar tersingkir dalam babak grup. Mereka sudah dua kali menjuarai Piala AFF U-16, yakni pada 2002 dan 2005.
Indonesia sendiri melaju ke semifinal Piala AFF U-16 setelah menjuarai Grup A. (Antara)
Berita Terkait
-
Indonesia Getol Negosiasi Bareng AS, Hubungan dengan China Terancam?
-
Media Vietnam Soroti Rencana Indonesia Naturalisasi Pemain Liga Inggris
-
Bocoran Eksklusif dari Belanda: Simon Tahamata Jadi Dirtek Timnas Indonesia?
-
Diisukan Jadi Dirtek Timnas Indonesia Kini Simon Tahamata Ngamuk Gak Dapat Kerjaan
-
Makian dan Pujian Alan Shearer untuk Calon Bek Timnas Indonesia Pascal Struijk
Terpopuler
- Pascal Struijk: Saya Pasti Akan Memilih Belanda
- Bakal Bela Timnas Indonesia, Pascal Struijk: Saya Tak Akan Berubah Pikiran
- 1 Detik Resmi Jadi WNI, Pascal Struijk Langsung Cetak Sejarah untuk Timnas Indonesia di Liga Inggris
- Mobil Bekas Toyota di Bawah Rp100 Juta: Pilihan Terbaik untuk Kantong Hemat
- Sudahlah Lupakan Elkan Baggott, Pemain Berdarah Jakarta Ini Lebih Niat Bela Timnas Indonesia
Pilihan
-
5 Sabun Cuci Muka untuk Kulit Kering, Recommended Teregistrasi BPOM
-
Indonesia Getol Negosiasi Bareng AS, Hubungan dengan China Terancam?
-
Bocoran Eksklusif dari Belanda: Simon Tahamata Jadi Dirtek Timnas Indonesia?
-
BREAKING NEWS! Ciro Alves Tinggalkan Persib Bandung, Tulis Pesan Menyentuh Ini
-
Ong Kim Swee Sudah Hubungi Saddil Ramdani, Persib Ditikung Persis Solo?
Terkini
-
Bahaya Pinjaman Online, Waspadai Risiko di Balik Kemudahan
-
Promo Indomaret Pontianak! Manfaatkan Program Tebus Member Periode 1730 April 2025
-
Segera Klaim Saldo Dana Kaget Gratis Hari Ini, Jangan Sampai Kehabisan!
-
Jadwal Samsat Keliling Pedesaan Kabupaten Kubu Raya Tahun 2025
-
UMKM Lokal Didorong BRI untuk Tembus Pasar Global, Kamandalu Ashitaba Jadi Contoh Menarik!