SuaraKalbar.id - Viral video dua bocah perempuan berpakaian siswa Sekolah Dasar (SD) nyanyikan sebuah lagu sindir Ferdy Sambo (21/09/22).
Lewat video yang dibagikan oleh akun Twitter @ana_979797, terlihat dua bocah perempuan tampak asik bernyanyi sambil memainkan gitar.
Namun siapa sangka, bukannya menyanyikan lagu anak-anak ataupun sejenisnya, kedua bocah tersebut tampak saling berduet dengan menyanyikan sebuah lagu yang menyeret nama Ferdy Sambo.
Dalam lagu yang dinyanyikan, kedua bocah tersebut tampak memberikan sindiran kepada Ferdy Sambo.
Baca Juga: Diduga Miliki Rahasia Besar 'Kartu As', Jadi Alasan Istri Ferdy Sambo Tidak Ditahan?
"Namaku-namaku Sambo, pangkatku-pangkatku Jenderal. Namaku sudah terkenal sampai ke internasional," nyanyi kedua bocah tersebut secara bersamaan.
Secara singkat, isi pada lirik lagu tersebut dengan jelas menyebutkan bahwa Sambo merupakan raja penipu yang kebal hukum.
"Sebut saja namaku, Sambo! Kebal hukum, raja tipu," lanjut kedua bocah tersebut.
Tak hanya itu, pada lirik lagu tersebut juga menyebutkan bahwa Sambo memegang rahasia mafia yang membuat para mafia takut pada dirinya.
Video tersebut lantas viral dan cukup banyak menarik perhatian publik. Netizen tampak memenuhi kolom komentar dengan berbagai pujian, tak sedikit yang dibuat ngeri karena menilai kedua bocah tersebut begitu berani.
Baca Juga: Pengamat Kepolisian: Peluang PTUN dari Ferdy Sambo Dianggap Taktik Mengulur Waktu Eksekusi
"Ya Allah... Kok kamu berani banget dek.
"Baik-baik ya, jaga kesehatan dan banyal belajar biar pintar," tulis @dua****
"Ini apa gak takut di ciduk adeknya," ketik @rif****
"Keren lagunya bikin merinding. Adek-adek jaga diri baik-baik negeri ini tidak sedang baik-baik saja. Semoga tidak terjadi pencidukan," tambah @her****
Kontributor: Maria
Berita Terkait
-
Bareng Doktif Ketemu DPR RI, Publik Salah Fokus Soroti Ekspresi Reza Gladys: Ciri-Ciri Kebanyakan Merkuri
-
Ditanya Soal CASN Diundur, Jawaban Nyeleneh Gibran Bikin Geleng-Geleng, Publik: Rp 73 Triliun dapatnya Cuma Gini
-
Romansa dengan Sensualitas Tipe Soft R dalam Film 'My Fault: London'
-
Baim Wong Lulusan Mana? Dikritik usai Posting Video Anak Nangis Ketemu Paula Verhoeven
-
Beda Tarif Febri Diansyah vs Ronny Talapessy: Dulu Lawan di Kasus Ferdy Sambo, Kini Bersatu Bela Hasto
Terpopuler
- Ditahan Atas Dugaan Pemerasan, Beredar Rekaman Suara Reza Gladys Sebut Mail Syahputra Tolak Transferan
- Full Ngakak, Bio One Komentari Pengangkatan Ifan Seventeen Jadi Dirut PT Produksi Film Negara
- 3 Alasan yang Bikin Ustaz Derry Sulaiman Yakin Denny Sumargo, Hotman Paris dan Willie Salim Bakal Mualaf
- Jebloskan Nikita Mirzani ke Penjara Reza Gladys Sempat Disebut Cocok Gabung Gen Halilintar
- Ifan Seventeen Tiba-Tiba Jadi Dirut PFN, Pandji Pragiwaksono Respons dengan Dua Kata Menohok
Pilihan
-
Kembali Difitnah Soal Kirim Utusan ke PDIP, Jokowi: Diam dan Senyumin Aja
-
Driver Ojol Dapat 'Tunjangan Hari Raya (THR)' 2025, Ini Kriteria dan Syaratnya
-
Komunitas Milenial Bergerak Sukses Gelar Aksi Sosial BERMANJA di Yogyakarta
-
Emas Antam Tembus Harga Tertinggi Sepanjang Masa Hari Ini, Jadi Rp1.742.000/Gram
-
Alasan Koster Naikkan Tunjangan DPRD Bali Karena Kasihan Bebannya Berat
Terkini
-
Cek Fakta: Video Banjir di Kawasan Istana Garuda IKN
-
Tugu Khatulistiwa Pontianak Muncul di Promosi Squid Game Season 3
-
Jadwal Imsak dan Salat di Pontianak, Kamis 13 Maret 2025
-
Pemerintah Kubu Raya Pastikan Pemberian THR, Termasuk untuk Ojek Online dan Kurir
-
Pengepul Bensin Diduga Lalai, 2 Kios dan Gerobak di Pontianak Ludes Terbakar!