SuaraKalbar.id - Sejumlah emak-emak merasa resah karena kesulitan mendapatkan Gas Elpiji di Kecamatan Terentang, Kabupaten Kubu Raya, Kalimantan Barat pada Jumat (10/11/23).
Para warga mengaku telah mendatangi sejumlah warung yang biasa menjual gas elpiji di Terentang, namun hasilnya nihil.
Berdasarkan informasi yang beredar, gas elpiji raib dari pasaran karena ditahan di Mapolsek Terentang, Kubu Raya.
“Elpiji dimana-mana di seluruh warung Radak ndak ada, sama anggota Polsek di razia ndak tahu kenapa, kasihan ibu-ibu yang mau masak cari Elpgi ndak ada,” ucap seorang warga Desa Radak, Terentang, bernama Mimi.
Baca Juga: 2 Bocah Perempuan Tewas Tenggelam Saat Mandi di Sungai Rasau Jaya Umum
Terkait hal itu, sejumlah warga Terentang pun berbondong-bondong mendatangi Mapolsek Terentang. Mereka menuntut gas-gas elpiji yang disita pihak kepolisian untuk dikembalikan karena sangat dibutuhkan warga.
Sementara itu, seorang warga lain yang enggan disebutkan namanya meminta aparat kepolisian bertindak bijak dan tidak membuat masyarakat resah dengan hal ini.
“Selama ini tidak ada masalah dan semua baik-baik saja namun kali ini kami merasa resah dan gaduh, kami berharap aparat kepolisian dan Pemerintah Daerah dapat meyelesaikan masalah ini, masak kami harus beraktifitas masak memasak kembali menggunakan kayu bakar karena gas Elpiji tidak ada dijual karena pedagangnya ditangkapi polisi,” ungkap Warga yang enggan disebutkan namanya.
Berita Terkait
-
Biar Awet dan Kembali Bertenaga, Begini Cara Rawat Motor Pasca Turun Mesin
-
Terungkap, 5 Fakta di Balik 3 Mobil Polisi Terbakar Dekat TPU Pondok Ranggon
-
Lisa Mariana Dipolisikan, Ini 5 Fakta Terbaru Kasusnya dengan Ridwan Kamil
-
Penangkapan Berujung Ricuh, Ini Kronologi 3 Mobil Polisi Dibakar Massa di Pondok Ranggon
-
Wanita Ini Kehilangan Sepeda di Parkiran MRT, Publik Soroti Ruwetnya Pelaporan Kehilangan ke Polisi
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Sama-sama Bermesin 250 cc, XMAX Kalah Murah: Intip Pesona Motor Sporty Yamaha Terbaru
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
Pilihan
-
Laga Sulit di Goodison Park: Ini Link Live Streaming Everton vs Manchester City
-
Pemain Keturunan Jawa Bertemu Patrick Kluivert, Akhirnya Gabung Timnas Indonesia?
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
-
8 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
Terkini
-
Bye-bye Ribet, BRImo Kini Bilingual, Atur Bahasa Makin Mudah
-
Usaha Lokal Perhiasan Batu Alam Sukses Jangkau Pasar Internasional Berkat Dukungan BRI
-
5 Makna Simbol-Simbol Paskah yang Jarang Diketahui
-
10 Film Paskah Terbaik untuk Menginspirasi Iman dan Harapan
-
DANA Kaget Spesial Hari Ini: Klaim Saldo Gratis Langsung Masuk Dompetmu!